Haram

imnanay

New member
Haram (Ar.; disucikan, terlarang).

1) Dilarang oleh hukum *syariah Pengertian dalam Islam yang hampir sama artinya dengan tabu.

2) Sesuatu yang suci; yang tak boleh diganggu; terutama tempat suci dan Mekah dan Madinah yang dinamakan al-Haramain (Ar.; kedua tempat haram). Tempat kenisah di Yerusalem juga dinamakan Al-Haram al-Syaref (Ar.; tempat haram yang ditinggikan).

Pada beberapa tempat yang haram, dilarang melakukan perbuatan-perbuatan tertentu. Istilah harem (Ar.: harm bagian yang dihuni kaum wanita) juga berasal dari kata haram.

Sumber :
- Ensiklopedi Indonesia, 1992, Penerbit PT Ichtiar Baru Van Hoeve, Jakarta, PT Intermasa, Jakarta
 
Back
Top