Trik Selesaikan Konflik denganPasangan

Kalina

Moderator
Ghiboo.com

Konflik dalam suatu hubungan perlu. Konflik sehat untuk batas tertentu. Tapi jika ego masing-masing dipertahankan, maka konflik bisa menjadi lebih buruk dan sulit diselesaikan. Sehingga sebelum berkonflik dengan pasangan, ada baiknya Anda berpikir dua kali dan mencoba untuk lebih saling memahami satu sama lain.

Jika Anda ingin mencoba beberapa trik cerdas, berikut beberapa cara untuk selesaikan konflik dengan pasangan yang dikutip dari boldsky, Rabu (2/1):

Ciuman malam yang baik
Anda mungkin sudah menghabiskan sepanjang hari
tanpa berbicara satu sama lain. Namun, pasangan
bisa menyelesaikan ketegangan ketika berada di
tempat tidur. Ini adalah waktu yang tepat, Anda bisa
memeluk pasangan atau hanya menciumnya. Ciuman
dapat mencairkan kemarahan dunia.

Kejutan
Dalam hubunga, kejutan memainkan peran utama
dalam membuat hubungan sehat. Setiap pasangan
selalu berusaha mengharapkan satu sama lain. Dalam kesempatan ini, Anda dapat memberikan kejutan, dengan memberi hadiah atau membawanya ke tempat yang berhubungan dengan Anda berdua.

Mengubah subjek
Saat memasak atau menonton televisi, Anda dapat
meningkatkan topik dan mengalihkan pikiran
sepenuhnya. Ini adalah satu trik pintar yang digunakan pasangan menyelesaikan konflik.

Sebuah catatan "Maaf"
Ini trik menebus kesalahan yang terjadi tadi malam.
Anda dapat menempel tulisan "maaf" untuk
mengekspresikan diri dan meminta maaf kepada
pasangan. Tempelkan di tempat di mana pasangan
Anda selalu bisa datangi di pagi hari, misalnya di
cermin untuk wanita dan kulkas untuk pria.
 
banyak trik yg org tulis tapi tak selamanya cocok utk tiap pasangan, terbukti terjadi banyak perpisahan antar pasangan kendati udah melibatkan banyak konselor dan motivator.

yang paling utama adalah EGO yg harus d taklukan masing2 pihak
 
Back
Top