Harga pangan naik menjelang bulan Ramadhan

adienoviyani

New member
Kenaikan harga pangan menjelang bulan Ramadhan
jika diperhatikan merupakan fenomena berulang setiap tahun
seharusnya ada antisipasi yang lebih maksimal dari Pemerintah
baik terkait ketersediaan maupun distribusinya.
Salah satu sebab kenaikan dikarenakan adanya permintaan yang meningkat dari konsumen
kenaikan biaya distribusi dan psikologi pasar jelang bulan Suci Ramadhan

seperti di pasar tradisional Kramat Jati Jakarta timur, dan Tanah Tinggi kota Tangerang
harga beras medium naik pada kisaran Rp10.800/kg, minyak goreng Rp11.300/kg, bawang putih Rp23.000/kg, gula pasir Rp12.700/kg, dan daging Rp108.000/kg.
Mneurut Rofi, seluruh kenaikan ini tentu akan sangat memberatkan masyarakat
terlebih bagi kalangan menengah ke bawah
 
menjelang lebaran 2015,harga apa aja yg sudah naik?

seperti yg sudah-sudah,kali ini juga pasti naik kan ya?
 
Re: menjelang lebaran 2015,harga apa aja yg sudah naik?

wah biaya hidup di indonesia smkin tinggi ya?
 
Re: menjelang lebaran 2015,harga apa aja yg sudah naik?

belanjanya ke singapura pa beijing! tak jamin ga naik harga barang2 kebutuhan.. disana biasa naik kalo th.baru.
kesana yuk skalian rekreasi.

- n1 -
biar ga naik? .. pemerintah mesti kasih pengumuman lebaran diundur th.depan!
 
Re: menjelang lebaran 2015,harga apa aja yg sudah naik?

belanjanya ke singapura pa beijing! tak jamin ga naik harga barang2 kebutuhan.. disana biasa naik kalo th.baru.
kesana yuk skalian rekreasi.

- n1 -
biar ga naik? .. pemerintah mesti kasih pengumuman lebaran diundur th.depan!

hahahaha lebaran d undur tahun depan ya





harga cabe kriting di pasar tradisional jakarta Rp 30.000 hingga 45.000/kg
kl di singapore cuman SGD 2/kg atau Rp 19.000
 
Re: menjelang lebaran 2015,harga apa aja yg sudah naik?

udah hampir naik semua ini sembako walau naiknya hanya sedikit
 
Harga sayur dan sembako merangkak naik di jakarta sembilan bahan pokok juga mengalami kenaikan hingga rp3.000 per kilonya demikian juga dengan harga daging ayam maupun sapi juga mengalami kenaikan
 
Back
Top