Telur Dulu Atau Ayam Dulu?

Manakah Yang Lebih Dulu, Telur Atau Ayam?

  • Telur

    Votes: 10 25.6%
  • Ayam

    Votes: 29 74.4%

  • Total voters
    39
lho ada yang belum ngisi polling nih, ayo masyarakat ikutan poling jangan cuma mampir & kabur :wink:
 
ayam duluan, saya vote untuk ayam!

ayam pertama mungkin dilahirkannya bukan dari telur, mungkin ibunya melahirkannya secara cesar.... kidding

tapi menurut saya ayam duluan kok, bukan dari telur awalnya ayam dilahirkan...

coba kita cari di human database silsilah keayaman ayamayam.com ....bbzzzt bzzzt bzzzt...
 
klo dr sisi religi ayam dong...kan yg dimasukin ke bahtera ayam nya bukan telor nya.
 
wah ayam masih lebih unggul ya?

Ayo polling pendapatmu, ayam dulu atau telur dulu?


jangan ikut-ikutan memilih yang polingnya lebih banyak ya, pilih sesuai intuisi :wink:
 
Yang Di Ciptain Tuhan Itu pasti Ayam Dulu.
Klo telor dulu mana mungkin bisa netes klo gak Ada Induknya





heheheheh >8|
 
di surah mana bro !:D


surah ayam... heheh kidding...

yang jelas ayam goreng duluan deh laper... pertanyaan ini sulit ditebak cost kita bukan bangsa ayam.....


gini aja katanya manusia terdahulu (nabi adam) dibuat dari tanah... tapi kenapa sekarang kita terbuat dari air mani??? hayoooo bingung...
 
Terbuktinya Teka-Teki “Telur Dulu, Baru Ayam”

023914p.jpg
023955p.jpg


ingatkah anda teka-teki yang ungkapkan duluan mana telur sama ayam, ternyata teka-teki itu sekarang sudah ada jawabannya dengan menggunakan fakta temuan fosil dinasaurus di kanada. bagaimana ceritanya,simak berikut ini :

Teka-teki klasik antara telur dulu atau ayam dulu mungkin terjawab dengan penemuan fosil sarang dinosaurus di Kanada. Di sarang yang dibuat 77 juta tahun lalu itu masih terlihat jelas bekas kumpulan lima butir telur.

“Karakteristik sarang tersebut mirip dengan sarang burung,” ujar Francois Therrein, salah satu paleontolog dari Royal Tyrell Museum Alberta, Kanada. Ini berarti bahwa dinosaurus lebih dulu membuat sarang sebagai tempat mengerami telurnya sebelum burung melakukannya. Selama ini, sejumlah pakar evolusi masih berasumsi bahwa burung berkembang dari dinosaurus.

Ukuran sarangnya berdiameter sekitar setengah meter dan diperkirakan seberat 50 kilogram. Di dalamnya setidaknya terdapat bekas 12 cangkang telur yang masing-masing berukuran panjang 12 centimeter dan tersusun rapi serta mengarah ke satu titik.

“Berdasarkan bentuk telur dan sarangnya, kami yakin sarang tersebut buatan seekor caenagnathid atau raptor kecil, keduanya sama-sama pemakan daging dan memiliki kekerabatan yang erat dengan burung,” ujar Darla Zelenetsky, peneliti lainnya dari Universitas Calgary, Kanada.

Zelenetsky mempelajarinya sejak disimpan di Canada Fossil Limited Calgary tahun 1990-an. Sebelumnya ia mengira fosil sarang tersebut dibuat seekor dinosaurus herbivora berparuh bebek. Namun, setelah mempelajari lebih seksama, diketahui bahwa sarang tersebut kemungkinan besar dari kelompok theropoda yang merupakan nenek moyang burung.*mathub2003.co.cc
 
Yang saya percaya, ayam (atau makhluk hidup lain) duluan. Pada masa penciptaan, disebutkan bahwa Tuhan menciptakan burung di udara and binatang2 lainnya. Tidak disebutkan bahwa Tuhan menciptakan telur2 binatang dll.
 
Terbuktinya Teka-Teki “Telur Dulu, Baru Ayam”

023914p.jpg
023955p.jpg


ingatkah anda teka-teki yang ungkapkan duluan mana telur sama ayam, ternyata teka-teki itu sekarang sudah ada jawabannya dengan menggunakan fakta temuan fosil dinasaurus di kanada. bagaimana ceritanya,simak berikut ini :

Teka-teki klasik antara telur dulu atau ayam dulu mungkin terjawab dengan penemuan fosil sarang dinosaurus di Kanada. Di sarang yang dibuat 77 juta tahun lalu itu masih terlihat jelas bekas kumpulan lima butir telur.

“Karakteristik sarang tersebut mirip dengan sarang burung,” ujar Francois Therrein, salah satu paleontolog dari Royal Tyrell Museum Alberta, Kanada. Ini berarti bahwa dinosaurus lebih dulu membuat sarang sebagai tempat mengerami telurnya sebelum burung melakukannya. Selama ini, sejumlah pakar evolusi masih berasumsi bahwa burung berkembang dari dinosaurus.

Ukuran sarangnya berdiameter sekitar setengah meter dan diperkirakan seberat 50 kilogram. Di dalamnya setidaknya terdapat bekas 12 cangkang telur yang masing-masing berukuran panjang 12 centimeter dan tersusun rapi serta mengarah ke satu titik.

“Berdasarkan bentuk telur dan sarangnya, kami yakin sarang tersebut buatan seekor caenagnathid atau raptor kecil, keduanya sama-sama pemakan daging dan memiliki kekerabatan yang erat dengan burung,” ujar Darla Zelenetsky, peneliti lainnya dari Universitas Calgary, Kanada.

Zelenetsky mempelajarinya sejak disimpan di Canada Fossil Limited Calgary tahun 1990-an. Sebelumnya ia mengira fosil sarang tersebut dibuat seekor dinosaurus herbivora berparuh bebek. Namun, setelah mempelajari lebih seksama, diketahui bahwa sarang tersebut kemungkinan besar dari kelompok theropoda yang merupakan nenek moyang burung.*mathub2003.co.cc



yang dibahas adalah telur dulu atau ayam dulu bukan telur dulu atau dinosaurus dulu gimana sih
 
Back
Top