Menambah kosa kata pada anak

lala_lulu

New member
DI masa pertumbuhannya, anak akan merekam dan memperoleh bahasa dan apa yang dia lihat, dia baca, dan dia dengar. Untuk itu, tidak ada salahnya untuk mengenalkan kamus saat anak belajar mendapatkan dan memahami kosakata.

Berikut beberapa tips yang bisa dilakukan untuk mempermudah anak pahami kosakata dengan kamus:

Kenalkan jika anak sudah mulal memahami atau di saat anak mulai mencani tahu apa itu kamus.

Orang tua juga bisa mengenalkan kamus semampunya anak, jangan dipaksakan. Karena jika dipaksa, bisa-bisa anak tidak suka dengan bahasa asing atau tidak mau membuka kamus samasekali


Mengenalkan kamus kepada anak bisa dmulai dari kamus bergambar terlebih dahulu.

Untuk pembelajaran lebih lanjut, gunakan kamus eka bahasa yang memiliki keunggulan, di antaranya memberi informasi Iebih luas tentang penggunaan kosakata dalam beragam ungkapan dan konteks penggunaan yang tepat.
Ingatkan kepada anak bahwa kamus bukanlah contekan, tetapi alat untuk membantu memahami kata.

sindo
 
Back
Top