TDW Club - 3 Alasan Mengapa Anda Harus Berhenti Merokok

TDWClub

New member
smoking1.jpg


Rokok adalah sesuatu yang sudah tidak asing sama sekali. Hampir semua orang diseluruh dunia menghisap rokok, tidak hanya laki-laki tapi juga wanita, bahkan kini sudah merambah kepada balita, bila hal ini terus terjadi maka kemungkinan jumlah perokok didunia akan semakin bertambah, tidak hanya dewasa, remaja, wanita, bahkan yang terburuk jumlah perokok balita akan meningkat. Sudah saat kita bergerak dan mengambil tindakan, apa yang bisa anda lakukan? sudah saatnya anda berhenti, ada 3 alasan mengapa anda harus berhenti merokok mulai sekarang.

- Asap rokok Anda dapat merugikan orang-orang disekeliling Anda terutama anggota keluarga Anda sendiri yang tidak merokok.

- Bagi ibu yang sedang hamil kemungkinan besar akan mengandung bayi prematur atau bayi yang kekurangan berat badan atau lahir tetapi dalam keadaan sudah meninggal.

- Bagi anak-anak yang terkena asap rokok dapat menyebabkan: batuk, pilek, perkembangan paruparu yang lambat, dan asma.

Dengan anda berhenti merokok maka anda sudah menghindarkan diri anda dan orang-orang disekitar anda dari terserang berbagai penyakit, gunakan 3 alasan mengapa anda harus berhenti merokok untuk lebih memotivasi anda. jadikan diri anda sebagai contoh sukses seseorang yang berhenti merokok dan memberi inspirasi tidak hanya kepada orang-orang yang anda sayang, tapi mungkin juga bisa ke seluruh dunia. Mungkin saja anda adalah salah satu orang yang merubah dunia dengan berhenti merokok.

Salam Dahsyat

Anda dapat melihat yang artikel lainnya di:
TDW Club - 3 Alasan Mengapa Anda Harus Berhenti Merokok
 
Back
Top