Motif ingin berbuat sosial

gerimis

New member
Motif ingin berbuat sosial

Motif ini mendorong seseorang untuk berbuat kebaikan kepada sesama
manusia. Motif ekonomi yang demikian perlu dikembangkan dan disosialisasikan karena kegiatan yang dilakukan sangat membantu kehidupan masyarakat. Misalnya, menyantuni anak yatim piatu, menyumbangkan barang, uang, atau tenaga kepada bencana alam, menyisihkan sebagian tabungan untuk membantu sesama teman yang tidak bersekolah karena tidak mampu membayar biaya sekolah.
 
Back
Top