Seledri Turunkan Tekanan Darah

Megha

New member
Seledri Turunkan Tekanan Darah​



Seledri memeiliki beberapa karakteristik yang dapat anda manfaatkan atau hindari.
• Seledri memiliki kandungan natrium yang cukup tinggi
• Kandungan 3-n-butyil phthalide didalamnya cukup efektif untuk tekanan darah, dengan cara merelaksasi otot-otot pembuluh darah
• seledri juga mengandung asam folat dan serat
• Wanita hamil sebaiknya tidak mengkonsumsi seledri, karena dapat merangsang rahim (uterus)



Majalah Health
 
Back
Top