Obat Penyakit Hernia

hanifmaulana09

New member
* Penyakit hernia adalah penyakit yang disebabkan oleh turunnya usus ke bawah selaput perut sampai ke kantung buah zakar. Penyakit ini sering terjadi pada pekerja berat yang banyak mengangkut benda atau barang seperti kuli pelabuhan dan pekerja pabrik. Penyakit hernia juga bisa menimpa orang yang sering mengejan terlalu kuat, misalnya peniup saxophone atau balon udara. Selain pengertian diatas, hernia (herniae) bisa juga diartikan sebagai menonjolnya organ dalam tubuh, keluar dari posisi aslinya, dan masuk ke posisi yang tidak normal melalui suatu defek atau lokasi yang lemah pada dinding rongga tertentu. Contoh penyakit hernia yang sering ditemui adalah hernia inguinalis, yaitu penonjolan organ dalam perut, seperti sebagian usus, ke arah selangkangan, melalui titik lemah pada dinding perut. Penyakit hernia ini akan terjadi jika turunya buah jakar atau sebuah organ menerobos keluar melalui dinding yang lemah atau robekan rongga yang menampungnya.


PROMOSI DI SIGNATURE SAJA
 
Last edited by a moderator:
Back
Top