Lowongan Kerja di Lembaga Kebijakaan Pengadaan Barang/Jasa

rajajobs

New member
Cikal bakal Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah bermula dari sebuah unit kerja bernama Pusat Pengembangan Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Publik (PPKPBJ)sebagai unit kerja eselon II. Dibentuk pada tahun 2005, unit kerja ini bertugas menyusun kebijakan dan regulasi pengadaan barang/jasa pemerintah, memberikan bimbingan teknis dan advokasi terkait pelaksanaan pengadaan barang/jasa pemerintah, serta memfasilitasi penyelenggaraan ujian sertifikasi ahli pengadaan barang/jasa pemerintah.

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah sedang membuka lowongan untuk posisi

Programmer Aplikasi Monev
• Pria/ Wanita
• Usia Min. 23 Tahun Maks. 30 Tahun
• Memiliki pengalaman sebagai programmer dalam pengembangan aplikasi
• Min. S1 Teknik Informatika/Ilmu Komputer/Manajemen Informatika/Sistem Informasi dari perguruan tinggi yang telah diakreditasi
• IPK Min. 2.75
• Memahami bahasa pemrograman (PHP/Java) dan database (PostgreSql)
• Memahami Framework pengembangan aplikasi seperti Yii, Code Igniter, dll
• Memahami konsep MVC (Model View Controller)
• Lebih disukai memiliki sertifikasi di bidang bahasa pemrograman atau database
• Dapat melakukan pengembangan aplikasi untuk kebutuhan
• Memiliki integritas dan motivasi kerja yang tinggi
• Memiliki keinginan untuk mengembangkan diri
• Mampu berkomunikasi dengan baik dan kemauan untuk belajar
• Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
• Mampu bekerja sesuai dengan target
• Tidak pernah terlibat Narkoba dan pelanggaran hukum lainnya

Interface Programmer Aplikasi Monev
• Pria/ Wanita
• Usia Min. 23 Tahun Maks. 30 Tahun
• Memiliki pengalaman sebagai programmer dalam pengembangan aplikasi
• Min. S1 Teknik Informatika/Ilmu Komputer/Manajemen Informatika/Sistem Informasi dari perguruan tinggi yang telah diakreditasi
• IPK Min. 2.75
• Memahami bahasa pemrograman (PHP/Java) dan database (PostgreSql)
• Memahami Framework pengembangan aplikasi seperti Yii, Code Igniter, dll
• Memahami konsep MVC (Model View Controller)
• Lebih disukai memiliki sertifikasi di bidang bahasa pemrograman atau database
• Dapat melakukan pengembangan aplikasi untuk kebutuhan
• Memiliki integritas dan motivasi kerja yang tinggi
• Memiliki keinginan untuk mengembangkan diri
• Mampu berkomunikasi dengan baik dan kemauan untuk belajar
• Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
• Mampu bekerja sesuai dengan target
• Tidak pernah terlibat Narkoba dan pelanggaran hukum lainnya

Trainer dan Pendukung Pengguna
• Wanita, berusia Min. 23 Tahun Maks. 30 Tahun
• Pengalaman Kerja Min. 1 tahun
• Pendidikan Min. Diploma semua jurusan (diutamakan jurusan Sistem Informasi/Ilmu Komputer/Komunikasi/Public Relation
• IPK Min. 2.75
• Menguasai MS. Office
• Komunikatif dan Proaktif
• Berpenampilan menarik
• Mampu bekerja mandiri maupun dalam tim
• Memiliki kemampuan berbahasa Inggris yang baik
• Tidak pernah terlibat Narkoba dan pelanggaran hukum lainnya

Apply here www.rajajobs.com/rjlkkpind
 
Back
Top