PLTN Apakah Efisien & Ramah Lingkungan?

Megha

New member
800px-Clinton_power_station_1.jpg

Bagi orang-orang awam seperti saya, bayangan Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) adalah sebuah marabahaya besar disekitar pemukiman masyarakat.

Namun, PT.PLN Indonesia & sejumlah kalangan masyarakat beranggapan kalau PLTN memiliki rekam jejak kecelakaan yang baik. Nah ini nih yang nggak disosialisasikan secara merata oleh masyarakat & membuat resah.


Adakah Tuan/Nyonya forum yang bersedia menjelaskan sebenarnya apa itu PLTN, apa dampaknya pada lingkungan dan apakah PLTN akan menjawab persoalan kelangkaan energi dunia?
 
Dengan teknologi dan pengamanan yang memadai, PLTN adalah ide yang baik untuk menghasilkan energi yang relatif murah dan ramah lingkungan. Masyarakat hanya membayangkan bahwa nuklir adalah sama dengan bom atom.
 
Back
Top