Roma, SunduL - Pada pertemuan pertamanya di Europa League, kedua klub bermain imbang dengan skor 0-0.
- Belum ada klub Siprus yang berhasil mengalahkan tim Italia baik kandang maupun tandang di 21 pertemuan kompetisi Eropa, klub Siprus mencatat lima kali seri dan 16 kekalahan.
- Lazio tak terkalahkan di delapan laga kandang kompetisi Eropa dengan mencatat enam kemenangan dan dua seri, dan tujuh laga terakhir mereka di Europa League mencatat lima kemenangan dan dua seri.
- Saat ini Lazio unggul satu poin diatas Apollon, dimana Lazio berada diperingkat kedua dengan raihan poin 5 dari satu kali menang dan dua kali seri. Sedangkan Apollon berada diperingkat ketiga dengan raihan poin 4 dari satu kali menang, satu kali seri dan satu kali kalah.
- Apollon telah menjadi tim pertama asal Siprus yang memenangkan pertandingan di Polandia pada hari kedua, Apollon mengalahkan Legia Warszawa dengan skor 1-0.
- Apollon berhasil masuk ke babak grup UEFA setelah mengalahkan OGC Nice pada babak playoff.
- Ini adalah kali kelima Lazio mengikuti Europa League, Lazio pernah melewatkan dua kali Europa League. Tepatnya 2004/05 dan 2009/10.
Head 2 Head :
25 Okt 2013 : Apollon 0-0 Lazio (Europa League)
5 pertandingan terakhir Lazio :
3 Nov 2013 : Lazio 0-2 Genoa (Serie A)
31 Okt 2013 : Milan 1-1 Lazio (Serie A)
28 Okt 2013 : Lazio 2-0 Cagliari (Serie A)
25 Okt 2013 : Apollon 0-0 Lazio (Europa League)
20 Okt 2013 : Atalanta 2-1 Lazio (Serie A)
5 pertandingan terakhir Apollon :
2 Nov 2013 : Apollon 2-0 APOEL (1 Division)
29 Okt 2013 : Ethnikos Achna 1-3 Apollon (1 Division)
25 Okt 2013 : Apollon 0-0 Lazio (Europa League)
19 Okt 2013 : Apollon 4-0 AE Kouklion (1 Division)
7 Okt 2013 : Doxa 0-2 Apollon (1 Division)
Prediksi Lazio vs Apollon, starting XI :
Lazio
Marchetti
Cavanda – Ciani -Radu – Bruno Pereirinha
Candreva – Onazi – Ledesma – Gonzalez – Felipe Anderson
Klose
Pelatih : V. Petkovic
Absen : Mauri, Biava, Lulic, Dias, Biglia, Konko (Cedera)
Apollon
Bruno Vale
Stylianou – Merkis – Karipidis – Vassilou
Marcos Gullon – Hamdani
Sangoy – Meriem – Papoulis
Roberto
Pelatih : C. Christoforou
Sumber:
http://www.sundul.com/review/prediksi-lazio-vs-apollon/#ixzz2jqZdOnjM
http://carmencwyx.wordpress.com/2013/11/06/prediksi-lazio-vs-apollon/
http://jamaalxlfl.wordpress.com/2013/11/06/prediksi-lazio-vs-apollon/
http://gordonnasa.drupalgardens.com/content/prediksi-lazio-vs-apollon
apollon bisa menahan lazio ga nih ya?