Bisakah jin melihat malaikat?

dalam beberapa kejadian memang bisa, tapi tidak setiap saat jin bisa melihat keberadaan malaikat kecuali malaikat tersebut yang ingin menampakkan diri.

dimensi alam jin yang jauh berbeda dengan alam malaikat, disebabkan perbedaan dasar penciptaan, malaikat terbuat dari cahaya sehingga lebih "halus" lagi dibandingkan jin.

diceritakan ketika perang badar, syetan menampakkan dirinya dalam wujud suraqah bin malik untuk membantu kaum musyrikin, tapi ternyata dalam perang tersebut Allah mengirimkan ribuan malaikat yang "menyamar" dalam pasukan muslimin. Syetan tersebut langsung lari dan berkata :

"Sesungguhnya aku berlepas diri dari kalian, aku melihat (pasukan malaikat) apa yang tidak bisa kalian lihat. Sesungguhnya aku takut kepada Allah. Dan Allah sangat keras siksanya." (al anfal:48)
 
jika seseorang melihat makhluk gaib, bisakah d bedakan apakah yg d lihat itu jin atau malaikat?

kalau secara umum yang dilihat biasanya hanya jin.

malaikat hanya nampak (dalam wujud asli) pada orang2 terpilih seperti nabi, kalaupun malaikat menampakkan diri kepada orang biasa maka dia akan berwujud sebagai manusia biasa dan tidak akan memperkenakan dirinya/mengaku sebagai malaikat.

wallahu a'lam
 
oh begitu ya den

ya, itu dari sudut pandang alquran-hadits.

jin itu makhluk mukallaf sama seperti manusia, artinya mereka juga diwajibkan untuk menjalankan perintahNya dan menjauhi laranganNya.

bangsa jin juga memiliki 2 malaikat pencatat amal, malaikat rokib dan atid, mereka juga di beri rezeki yang sama dari Allah melalui malaikat mikail, dan ketika mereka mati maka malaikat izroil yang mencabut nyawa mereka.

walaupun bangsa jin adalah makhluk ghaib, mereka tidak mampu melihat malaikat tersebut disekeliling mereka, jika mereka bisa tentu saja semua jin akan beriman kepada Allah.

wallahu a'lam
 
oh begitu ya den

kalau cewe mandi jin pasti bisa ya den

apalagi cewe yang mandi di sungai atau danau

ya bisa aja.
tapi mereka tidak tertarik pada bentuk tubuh fisik manusia, karena berbeda jenis, sama seperti kalau kita lihat kerbau mandi di sungai :D
 
Konsep kelihatan dan tidak yg aku tau.. harus memenuhi ketentuan ini:
- ada cahaya.
- benda yg dilihat harus memantulkan cahaya.
- punya syaraf penglihat ga rusak.bagi yg melihat.
ternyata jin setan malaikat tidak memenuhi 1 pun konsep nampak/tidak!
Kalo ternyata dia bisa melihat.. karena ke ajaiban DIA saja yg ngatur.

- n1 -
 
Konsep kelihatan dan tidak yg aku tau.. harus memenuhi ketentuan ini:
- ada cahaya.
- benda yg dilihat harus memantulkan cahaya.
- punya syaraf penglihat ga rusak.bagi yg melihat.
ternyata jin setan malaikat tidak memenuhi 1 pun konsep nampak/tidak!
Kalo ternyata dia bisa melihat.. karena ke ajaiban DIA saja yg ngatur.

- n1 -

ningsih sendiri udah pernah liat mahluk halus lom
 
Mungkin karena akul-yakin aku yg belum mapan.. hanya benda2 yg memenuhi konsep2 tertentu yg bisa terlihat! jadinya aku ga dikaruniai "DIA" satu keajaiban untuk bisa ngelihat mahluk halus(mahluk tak ber materi/masa).. :-(
...
Tapi teori aku bisa mengasumsikan frekwensi suara bisa ter'beat' dg frek tertentu.. ini yg aku terima!.

- ada di trit aq -
---
Andai mata bisa beat frekwensi cahaya mungkin benda2 tembus n tak bermasa bisa kelihatan.
(Belum/Tak sampai di otakku saat ini!)

- n1 -
 
Last edited:
Mungkin karena akul-yakin aku yg belum mapan.. hanya benda2 yg memenuhi konsep2 tertentu yg bisa terlihat! jadinya aku ga dikaruniai "DIA" satu keajaiban untuk bisa ngelihat mahluk halus(mahluk tak ber materi/masa).. :-(
...
Tapi teori aku bisa mengasumsikan frekwensi suara bisa ter'beat' dg frek tertentu.. ini yg aku terima!.

- ada di trit aq -
---
Andai mata bisa beat frekwensi cahaya mungkin benda2 tembus n tak bermasa bisa kelihatan.
(Belum/Tak sampai di otakku saat ini!)

- n1 -

waduh bahasanya rek. bahasa musik ya :)

ak sendiri ga pernah ngeliat tuh mahluk2 gaib
 
Bukan dari musik koq. Di teknik telekomunikasi ada modulasi ssb/usb/lsb. (single side band) disitu frekwensi dibeat dg selisih tertentu(bfo=beat frequentie oscilator) sehingga signal suara bisa dinalar. biasa dipakai di orari/rapi. band hf.

Nah.. suara2 halus bisa dibeat.. telinga bisa mendengar suara2 halus/aneh. karena ga umum.

- n1 -
 
kalau gue ngan bisa melihat makhluk halus tapi bisa merasakan kehadiran nya den

apalagi kalau lewat rumah kosong atau lewat kuburan pada malam hari
 
Back
Top