Semarak Perayaan 'Australia Day'

Kalina

Moderator
104025_peringatan--australia-day-.jpg

Penduduk suku Aborigin ambil bagian dalam upacara Woggan-ma-gule saat perayaan 'Australia Day' di Sydney, Rabu, (26/1). (Foto: AP Photo/ Rick Rycroft)

104023_peringatan--australia-day-.jpg

Penduduk suku Aborigin ambil bagian dalam upacara Woggan-ma-gule saat perayaan 'Australia Day' di Sydney, Rabu, (26/1). (Foto: AP Photo/ Rick Rycroft)

104021_peringatan--australia-day-.jpg

Seorang remaja ambil bagian dalam upacara Woggan-ma-gule saat perayaan 'Australia Day' di Sydney, Rabu, (26/1). (Foto: AP Photo/ Rick Rycroft)

104024_peringatan--australia-day-.jpg

Penduduk suku Aborigin ambil bagian dalam upacara Woggan-ma-gule saat perayaan 'Australia Day' di Sydney, Rabu, (26/1). (Foto: AP Photo/ Rick Rycroft)

104022_peringatan--australia-day-.jpg

Seorang lelaki Aborigin ambil bagian dalam upacara Woggan-ma-gule saat perayaan 'Australia Day' di Sydney, Rabu, (26/1). (Foto: AP Photo/ Rick Rycroft)
 
iya nih, penasaran juga. aku gak dapet foto yang tengah itu..
udah nyari ke sana mari, gak ketemu
 
Itu semacam gubuk dari kain yang isinya totem berjumlah 4 yang masing2 melambangkan Ikan paus, lumba2, posum (sejenis kuskus) dan kanguru. Kalo nggak salah inget nama dalam aboriginnya adalah Gawura untuk paus, Baruwaluri untuk lumba2, Wubin untuk posum, dan Badagarang untuk kanguru.

Upacaranya sendiri namanya woggan ma gule, sebuah upacara suku aborigin untuk merayakan pertemuan antara air dan daratan menurut suku aborigin. Sedangkan Australia day itu hari untuk merayakan pendaratan kapten Arthur Philip di Port Jackson yang sekarang dikenal sebagai Sydney.


-dipi-
 
Itu semacam gubuk dari kain yang isinya totem berjumlah 4 yang masing2 melambangkan Ikan paus, lumba2, posum (sejenis kuskus) dan kanguru. Kalo nggak salah inget nama dalam aboriginnya adalah Gawura untuk paus, Baruwaluri untuk lumba2, Wubin untuk posum, dan Badagarang untuk kanguru.

Upacaranya sendiri namanya woggan ma gule, sebuah upacara suku aborigin untuk merayakan pertemuan antara air dan daratan menurut suku aborigin. Sedangkan Australia day itu hari untuk merayakan pendaratan kapten Arthur Philip di Port Jackson yang sekarang dikenal sebagai Sydney.


-dipi-
Liputan kak dip untuk Natgeo edisi tahun lalu ye?
Boneka totemnya masih ada tuh di gudang.
 
Back
Top