DIEGO SIMEONE : SAYA SENANG DENGAN PERKEMBANGAN JACKSON MARTINEZ
 
Go Back   Home > Sports > Sepakbola

Daftar
Lupa Password?


Upload Foto Video Umum Radio & TV Online

DIEGO SIMEONE : SAYA SENANG DENGAN PERKEMBANGAN JACKSON MARTINEZ

Loading...



 
Reply
 
Thread Tools Search this Thread
Reply With Quote     #1   Report Post  

DIEGO SIMEONE : SAYA SENANG DENGAN PERKEMBANGAN JACKSON MARTINEZ



Diego Simeone terkesan dengan perkembangan Jackson Martinez yang menyumbang satu gol dalam kemenangan Atletico Madrid 2-1 atas Valencia, di lanjutan La Liga Spanyol.

Martinez di datangkan senilai 25 juta poundsterling dari Porto di musim panas tahun ini, sukses menambah koleksi golnya menjadi 3 gol untuk timnya.

Hasil golnya tersebut membuat Martinez berhasil menjawab berbagai kritikan dan keluar penampilan buruknya di awal musim ini.

“Jackson Martinez terus berkembang dengan mencetak banyak gol dan membuat sejumlah peluang lainnya. Ini adalah kedua kali secara beruntun dan saya sangat senang,” kata Simeone.
KLIK DISINI
johnsimatupang johnsimatupang is offline
National Level

Post: 1.024
 
Reputasi: 0

Loading...
       
loading...
Reply
 

Thread Tools Search this Thread
Search this Thread:

Advanced Search




Similar Threads
Thread Original Poster Forum Replies
DIEGO SIMEONE YAKIN JACKSON MARTINEZ DAPAT UNJUK GIGI DI SPANYOL johnsimatupang Sepakbola 0
Diego Simeone Mengakui Musim Ini Luar Biasa marladania Sepakbola 1
Diego Simeone Tidak Akan Merelakan Mario Suarez jarwokuat Sepakbola 1
Simeone Senang Dengan Performa Atletico Vs Real asmirandahwinata Sepakbola 0
Diego Simeone Memuji Kepemimpinan Mascherano di Timnas Argentina lydafeuer Sepakbola 0


Pengumuman Penting

- Pengumuman selengkapnya di Forum Pengumuman & Saran


Cari indonesiaindonesia.com
Cari Forum | Post Terbaru | Thread Terbaru | Belum Terjawab


Powered by vBulletin Copyright ©2000 - 2023, Jelsoft Enterprises Ltd.