Bus Listrik Pertama Made In Indonesia Diproduksi di Demak

spirit

Mod
fd9b5324-9d0c-4c51-805e-8514fc742719.jpeg

Jendral TNI (purn) Moeldoko melaunching bus bertenaga listrik karya PT Mobil Anak Bangsa (MAB) di Karanganyar Kabupaten Demak.

Penyerahan bus tersebut merupakan penjualan komersial yang dilakukan MAB berdasarkan service procurement agreement yang telah ditandatangani pada 1 Juli 2019 lalu.

340be0af-3857-4a79-8bec-ddba94f9807e.jpeg

Rencananya, PT Paiton Energy akan menambah pembelian bus empat unit. Selain itu, Moeldoko menyebut sudah ada permintaan dari beberapa perusahaan.

31a87fb6-d76d-450c-85ce-b0aa3ffaf10e.jpeg

Moeldoko menyebut keunggulan bus listrik MAB MD 12E NF, yang ramah lingkungan.

1ef1854c-e7a5-4199-bd16-e0947c1043b2.jpeg

Bus MAB MD 12E NF memiliki spesifikasi umum diantaranya berkapasitas 45 penumpang, dimensi PxLxT (mm) 12,000 x 2500 x 3750, kapasitas baterai 250 kWh, 404 Ah, dan maksimal speed 100 Kmh.
 
Last edited:
Back
Top