5 Kerusakan Batere Yang Sering Terjadi

MR_FRAN

New member
5 KERUSAKAN BATERE YANG SERING TERJADI​
1.Batere menggelembung karena hubungan singkat atau korslet akibat jatu atau terendam air. Akibat isi batere terkuras dengan cepat sehingga tabung batere menjadi panas hingga menggelembung.

2.Batere sering drop, penyebabnya batere tidak bagus, factor usia batere akibat menurunan nilai mAh ( tekanan arus DC ) dan terjadi korslet

3.Batere panas karena kerusakan pada plat pengatur suhu di dalam batere. Pada flat batere terdapat komponen yang mengatur besar kecilnya tegangan arus input dan output kerusakan ini akibat masuknya arus tidak normal dan mengakibatkan batere panas.

4.Batere tidakada arus sama sekali akibat korslet pada mesin HP yang menghubungkan pada batere batere biasanya tidak mempunyai sekring otomatis yang bias memutus arus yang di keluarkan, penyebab lain adalah batere sudah lama tidak digunakan.

5.Batere tidak dapata mengisi . bias disebabkan oleh HPnya atau penghubung hp ke batere yang kurang bahkan tidak terkoneksi dengan baik. Penyebab lain ada di chargernya. Jika masalah di batere maka perlu di ganti. Kerusakan terjadi pada sel di tabung batere yang sudah membeku dan tidakdapat menerima dan menampung arus yang masuk. =b=
 
Silahkan untuk menjaga baterai tetap awet jaya gan, berhubung memang tidak bisa dipakai selamanya. Kalau sudah lemah segera saja diganti agar tetap prima hpmu.
 
Back
Top