ACEH
Propinsi di ujung utara P. Sumatra, merupakan salah satu dan 27 propinsi di Indonesia; berbatasan dengan Samudera Hindia di sebelah utara dan barat, Selat Malaka di timur, dan Sumatra Utara di selatan. Luas: 57.365 km2. Penduduk: 3.415.674 (1990). Kepadatan penduduk: 59,5/km2. Ibu kota:
Banda Aceh.
Pada tahun 1990 muncul *GPK (Gerakan Pengacau Keamanan) di beberapa kabupaten (Aceb Utara, Aceh Timur, dan Pidie). Kebanyakan penggerak GPK mi adalab pemilik ladang ganja yang merasa dirugikan oleh pemenintah yang memusnahkan dan membakar
foto : Republika