ASDP pelabuhan Merak, menyiapkan sebanyak lima puluh kapal yang siap beroperasi, untuk melayani angkutan penyebrangan penumpang. Banyaknya kapal yang disiapkan guna mempermudah dan mempercepat proses angkut penumpang, karena tahun ini jumlah pemudik diprediksi mengalami peningkatan.
cahayabanten.tv