Cara Lolos Wawancara User dan HRD

seotog08

New member
Proses Wawancara User dan HRD adalah tahapan untuk berkomunikasi secara langsung antara pihak perusahaan/institusi dengan calon karyawan untuk klarifikasi kualitas kandidat secara soft skill dan hard skill. Pihak user adalah orang yang memegang posisi penting yang nantinya akan menjadi atasan langsung dari kandidat. Sedangkan pihak HRD adalah orang yang akan pertama kali melakukan interview sebelum melanjutkan ke interview user.

Namun secara umum, tipe pertanyaan yang akan ditanyakan oleh user adalah sebagai berikut:

Alasan mengambil posisi yang dipilih oleh kandidat
Kesiapan menghadapi tekanan dari posisi yang dipilih
Cara untuk terus bisa berkembang
Cara membagi waktu antara pekerjaan dan urusan pribadi
Kemampuan eksisting yang dimiliki dan menunjang untuk posisi yang dipilih
Kesiapan untuk ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia
 
makasi den buat sharingnya. di sini bisa dipelajari juga gimana cara mengelola pekerjaan dengan baik, bagus buat yang mau kerja di bidang manajerial spt HRD. bakal bikin casciscus pas interview
 
Back
Top