Cara Memperbaiki Error Saat Instal Windows - Ketika kita ingin meng-instal windows, baik itu di sistem yang baru (fresh install) ataupun instal ulang VPN Indonesia, kita menemukan masalah-masalah yang bisa membuat pusing kepala. Hal ini menandakan ada kesalahan baik pada komputer yang akan kita instal ataupun pada tools dan metode yang kita gunakan. Beberapa cara memperbaiki di bawah membutuhkan pengetahuan yang cukup mengenai komputer. Jika Anda tidak paham, silahkan coba cari di Google dengan kata kunci yang sesuai.
Baca juga:
Jaringan Komputer dan Pengertiannya
Tips Ampuh Lindungi komputer dari serangan Virus
Cara Memperbaiki Error Saat Instal Windows
Instalasi Berhenti
Error Setup was unable to create a new system partition or locate an existing system partition:
Hard Drive tidak dikenali atau tidak terdeteksi
Setup tiba-tiba reboot/restart terus menerus, tapi instalasi tidak pernah selesai
Missing CD/DVD Drivers
Product Key salah, atau tidak tahu
Setelah instalasi tidak bisa internet, resolusi layar menjadi rendah, tidak keluar suara
BSOD (Blue Screen of Death)
Cara lain yang mungkin bermanfaat :
Baca juga:
Cara Mengatasi Laptop Tidak Dapat Terhubung Wifi
Jenis Internet Broadband dan Pengertiannya
Hindari 7 Hal Ini Saat Menggunakan Internet
Well, itulah cara memperbaiki error saat instal windows, semoga bermanfaat.
Baca juga:
Jaringan Komputer dan Pengertiannya
Tips Ampuh Lindungi komputer dari serangan Virus
Cara Memperbaiki Error Saat Instal Windows
Instalasi Berhenti
- Cabut semua hardware yang tidak penting seperti berbagai peripheral, usb eksternal, HDD tambahan, ekspansion card
- Kemungkinan kesalahan RAM. Coba menggunakan 1 buah RAM saja. Bersihkan kaki-kakinya dengan penghapus, dan dudukannya dengan kuas / dust blower. Coba pindahkan ke **** RAM lain. Test jalankan memtest86 semalaman / 5-6 pass.
- Kemungkinan kerusakan media instalasi. Gunakan media instalasi lain, misal DVD ROM atau USB Flash Disk. Gunakan ISO / Installer lain. Tukar versi installer windows ke 32 bit atau 64bit. Burn ISO dengan kecepatan yang lebih rendah.
- Ketika berhenti dan error, lalu kembali ke menu Install Now. coba langsung diulang lagi.(jangan ditutup atau reboot/restart)
Error Setup was unable to create a new system partition or locate an existing system partition:
- Pastikan partisi di set Primary, active, dan diformat tipe NTFS
- Gunakan live CD/DVD/USB tools partisi seperti GParted, EaseUS , atau Minitool Partition untuk mem-format partisi yang akan dijadikan tempat instalasi windows. Bisa juga pakai diskpart bawaan windows VPN Cepat, jalankan melalui command prompt.
- Jika BIOS di mode UEFI, pastikan partisi HDD bertipe GPT. Sebaliknya jika bertipe MBR, pastikan di tipe LEGACY. Pada mode UEFI, ISO harus mendukung boot melalui UEFI (tandanya ada folder EFI dalam CD/ISO instalasi)
- Pada saat menu instalasi sampai pada memilih partisi, pilih delete partisi yang akan dijadikan drive windows (umumnya C: atau bernama SYSTEM, bisa juga lain), lalu format. Warning! jangan salah pilih karena data akan hilang.
Hard Drive tidak dikenali atau tidak terdeteksi
- Booting melalui CD / media instalasi (tidak melalui windows)
- Pastikan HDD anda terdeteksi oleh BIOS
- Coba ubah SATA setting dari BIOS ke AHCI, atau IDE / sebaliknya
- Cek sambungan kabel SATA, kabel power ke HDD atau setting jumper
Setup tiba-tiba reboot/restart terus menerus, tapi instalasi tidak pernah selesai
- Kemungkinan karena ada spesial partisi recovery di hdd, coba di delete partisi recovery (Note : mendelete partisi recovery berarti anda tidak bisa mengaktifkan opsi recovery bawaan windows / vendor komputer) VPN Gratis.
- Coba matikan komputer dan ulang proses instalasi
Missing CD/DVD Drivers
- Ubah setting BIOS dari IDE ke AHCI atau sebaliknya (atau RAID jika Anda akan menggunakan RAID)
- Coba delete partisi recovery
- Coba instal dan boot melalui USB
- Coba ganti setting BIOS dari UEFI ke Legacy atau sebaliknya
Product Key salah, atau tidak tahu
- Baca dengan teliti kode pada Box Windows Asli anda, hati-hati tertukar seperti 0 (nol) dengan O, atau 8 dengan B
- Beli windows yang asli dari vendor terpercaya
- Mohon jangan minta kepada saya cara aktivasi atau product key … just.. please.. dont
Setelah instalasi tidak bisa internet, resolusi layar menjadi rendah, tidak keluar suara
- Jalankan windows update, pastikan windows anda sudah teraktivasi
- Jika internet tidak ada, lakukan secara manual dengan mendownload driver yang sesuai di tempat lain / warnet.
BSOD (Blue Screen of Death)
- Update semua driver Anda, atau jalankan system restore ke waktu system masih berjalan baik.
- Kemungkinan terjadi konflik driver atau hardware, matikan / uncheck Automatically Restart on System Failure. Caranya ke control panel -> system and security -> system -> advanced system setting -> tab advanced -> startup and recovery -> settings. Ganti Write Debugging Information ke Small memory dump. Pastikan Write an event to system log tercentang, dan automatically restart tidak dicentang.
- Catat error yang muncul pada blue screen, cari di Google dengan kata kunci tersebut…
- Atau ambil file minidump tersebut di folder C:/Windows/minidump , file berekstensi .dmp terbaru. Upload dmp tersebut ke online crash analyzer. Pelajari hasilnya, terutama bagian bawah. cari clue seperti failure, module name dan kata kunci penting lainnya. Sesuaikan driver yang konflik, seperti jika tcpip.sys failure, ada kemungkinan besar driver network atau hardware jaringan Anda konflik / bermasalah.
- Cara lain menganalisa dengan BlueScreen Viewer atau WhoCrashed, lalu silahkan Googling caranya…
Cara lain yang mungkin bermanfaat :
- Jika windows lama masih bisa diakses, coba update driver, lalu masuk ke safe mode dan scan dengan antivirus ternama yang Anda Percayai, jangan lupa diupdate terlebih dahulu. Lalu jalankan antimalware (Malwarebytes, AdwCleaner)
- Instal melalui mode recovery bawaan vendor jika ada
- Lakukan Clear CMOS dan restore default setting BIOS
- Bersihkan bagian dalam komputer, terutama di bagian kipas-kipas perangkat
- Posting di forum khusus masalah seputar komputer
- Baca penjelasan dari Teknisi Microsoft nya langsung
Baca juga:
Cara Mengatasi Laptop Tidak Dapat Terhubung Wifi
Jenis Internet Broadband dan Pengertiannya
Hindari 7 Hal Ini Saat Menggunakan Internet
Well, itulah cara memperbaiki error saat instal windows, semoga bermanfaat.
Last edited: