Administrator
Administrator
Forum Debat Seru belakangan ini mencapai rekor yang memprihatinkan, mungkin bukan karena faktor pembatasan etika dalam berbicara panas dan seru, tapi terlebih kepada pemahaman makna debat yang dikedepankan.
Banyak masyarakat memahami bahwa debat adalah pembicaraan sesukanya tanpa ada unsur seni dan tanggungjawab moral sehingga melanggar etiket berbicara dalam publik. Padahal dalam berbicara yang hidup dalam hal ini originaly debat, adalah pembicaraan yang berbobot dan memiliki nilai estetika berbahasa, seni mengolah kata yang indah sehingga pembicaraan dapat terus berkesinambungan tumbuh dalam harmoni kesukaan pembicara dan pendengar. Hal ini akan menjadikan pembicaraan merupakan kebutuhan dan keindahan yang akan senantiasa terpelihara dalam koridor berbahasa yang tak terbatas. Jadi, para moderator tidak perlu khawatir akan timbulnya pembicaraan yang melanggar etika dan peraturan forum.
Untuk itulah, Abah hendak mengusulkan mengganti forum Debat Seru yang telah terprediket sebagai forum yang menyerempet, dengan kalimat yang masih sedikit asing tapi suci dari konotasi yang menyerempet. Kalimat yang mengandung nilai seni keindahan, ksatria, pemberani, handal mengolah kedigdayaan, majazi dan penuh bertanggungjawab, maka unsur tersebut dapat terangkum dalam kalimat Seni Silat Lidah. Deskripsinya juga perlu dipaparkan seperti yang sudah Abah jelaskan diatas. Sebab, dalam ilmu bersilat juga ada jurus dan pengolahan yang semua orang perlu ketahui, bukan? Lagian, seni silat itu kan Indonesia banget.
Nah, kembali lagi kepada bagaimana pendapat Anda atas usulan ini? [<
Banyak masyarakat memahami bahwa debat adalah pembicaraan sesukanya tanpa ada unsur seni dan tanggungjawab moral sehingga melanggar etiket berbicara dalam publik. Padahal dalam berbicara yang hidup dalam hal ini originaly debat, adalah pembicaraan yang berbobot dan memiliki nilai estetika berbahasa, seni mengolah kata yang indah sehingga pembicaraan dapat terus berkesinambungan tumbuh dalam harmoni kesukaan pembicara dan pendengar. Hal ini akan menjadikan pembicaraan merupakan kebutuhan dan keindahan yang akan senantiasa terpelihara dalam koridor berbahasa yang tak terbatas. Jadi, para moderator tidak perlu khawatir akan timbulnya pembicaraan yang melanggar etika dan peraturan forum.
Untuk itulah, Abah hendak mengusulkan mengganti forum Debat Seru yang telah terprediket sebagai forum yang menyerempet, dengan kalimat yang masih sedikit asing tapi suci dari konotasi yang menyerempet. Kalimat yang mengandung nilai seni keindahan, ksatria, pemberani, handal mengolah kedigdayaan, majazi dan penuh bertanggungjawab, maka unsur tersebut dapat terangkum dalam kalimat Seni Silat Lidah. Deskripsinya juga perlu dipaparkan seperti yang sudah Abah jelaskan diatas. Sebab, dalam ilmu bersilat juga ada jurus dan pengolahan yang semua orang perlu ketahui, bukan? Lagian, seni silat itu kan Indonesia banget.
Nah, kembali lagi kepada bagaimana pendapat Anda atas usulan ini? [<