charlez_r
New member
Kali ini kita akan membahas 5 game gratis untuk Android yang ada di Play Store.
Pasti beberapa di antara kalian sudah mengetahui atau bahkan sudah memainkan game ini.
Bagi yang belum pernah, diwajibkan untuk mencobanya.
Despicable Me: Minion Rush
Monsters U: Catch Archie
Pet Rescue Saga
Smash Spin Rage
Skiing Fred
Bagaimana setelah melihat detail dari 5 game tersebut.
Sebaiknya kalian segera ke Play Store dan memainkan game tersebut dan bagi yang sudah memainkan boleh donk dibagi-bagi pendapatnya.
Sumber
Mobile88
Lihat juga berita lainnya:
Pasti beberapa di antara kalian sudah mengetahui atau bahkan sudah memainkan game ini.
Bagi yang belum pernah, diwajibkan untuk mencobanya.
Despicable Me: Minion Rush
Dalam game ini anda akan memainkan Minion, makhluk kuning kecil dengan tingkah yang kocak dan merupakan pengikut setia dari super-villian Gru! Despicable Me: Minion Rush merupakan game running, dimana Minion harus berlari, meloncat, terbang, hindari semua rintangan yang menghalangi, dan kumpulkan pisang sebanyak-banyaknya. Kalahkan semua tokoh jahat lainnya dan jadi Minion of the Year!
Monsters U: Catch Archie
Game terbaru ini juga merupakan running game, dimana anda harus mengejar Archie the Scare Pig. Anda harus meloncat, sliding, untuk menghindari semua rintangan. Pada versi gratis ini, anda hanya bisa bermain sebagai Mike. Sedangkan pada versi berbayar, anda bisa bermain sebagai Mike, Sulley, dan Squishy.
Pet Rescue Saga
Pet Rescue Saga merupakan game puzzle block matching. Anda harus menghancurkan semua kotak untuk menyelamatkan binatang peliharaan anda. Game ini menyediakan 117 level yang menyenang dan menghadirkan banyak fitur yang keren.
Smash Spin Rage
Smash Spin Rage merupakan game action, dimana anda harus menghancurkan semua musuh dan kalahkan boss. Game ini menawarkan tampilan 3D yang keren, 3 tempat yang unik, dan 21 Boss Monster yang harus anda kalahkan. Anda juga bisa mengupgrade bola yang digunakan untuk menghancurkan musuh dan meningkatkan kemampuan perang anda.
Skiing Fred
Skiing Fred merupakan running game, dimana anda harus menghindar dari kejaran dewa kematian. Anda harus menghindarinya sambil bermain ski, hindari semua rintangan, dan anda juga akan menghadapi bencana yang tidak terduga seperti badai yang hebat dan hujan meteor.
Bagaimana setelah melihat detail dari 5 game tersebut.
Sebaiknya kalian segera ke Play Store dan memainkan game tersebut dan bagi yang sudah memainkan boleh donk dibagi-bagi pendapatnya.
Sumber
Mobile88
Lihat juga berita lainnya:
Apa pendapat orang saat iOS 7 muncul
Suara Android lebih kencang dengan Viper4Android FX
Generasi baru Nexus 7 akan dirilis akhir Juli
HP ZTE os Firefox cuma seharga 900 Ribu
Tablet ini memiliki kapasitas baterai yang luar biasa
Game wajib untuk pengguna Android part 1
Game wajib untuk pengguna Android part 2
Voyo A15, Tablet dengan tenaga dan layar yang luar biasa
BBM dipastikan muncul di Android dan iOS bulan Oktober
iPhone akan dibuat lebih beragam warna
Samsung Galaxy Note 3 akan rilis pada 4 September
Program Promo Umroh dari Indosat
Smartphone mewah yang ditujukan untuk kaum Wanita