Gara2 bunuh diri, gaji naik

kodong

New member
Peristiwa 13 aksi dan upaya bunuh diri karyawan di pabrik-pabrik Foxconn yang memproduksi iPhone menarik perhatian pendiri Apple Steve Jobs. "Kami semua menangani ini,” kata Jobs. Sebagai respons atas aksi bunuh diri, Foxconn akan menaikkan gaji untuk karyawan di pabrik perakitan sebesar 30%.

Bos Apple, Steve Jobs memahami kondisi di perusahaan elektronik Taiwan yang memproduksi iPhone, menyusul serangkaian aksi bunuh diri. “Foxconn bukanlah tempat kerja paksa,” ujarJobs.

Jobs mengatakan, perwakilan Apple bekerja sama dengan Foxconn untuk menyelidiki mengapa 10 karyawan bunuh diri di pabrik mereka di Shenzhen, China.


Sumber : BBC
 
Back
Top