Helioterapi

Gia_Viana

New member
Helioterapi (Yun.: hellos = matahari; therapeia = pengobatan). Cara-cara pengobatan dengan menggunakan sinar matahari. Pengaruh matahari yang bermanfaat itu di kalangan kedokteran terutama disadap dan sinar ultraungu. Jika kekurangan sinar matahari, dapat dipakai lampu ultraungu. Cara-cara pengobatan itu terutama dilakukan pada penyakit Inggeris (rakitis), lupus dan tbc persendian. [FOOTNOTE]Ensiklopedi Indonesia, 1992, Penerbit PT Ichtiar Baru Van Hoeve, Jakarta, PT Intermasa, Jakarta[/FOOTNOTE]















[h=1]Reference & Resources[/h]
[REFLIST]1[/REFLIST]
 
Back
Top