Herbisida

Gia_Viana

New member
Herbisida (Lat.: herbicides; herba = tumbuhan, semak; caedere membunuh). Bahan kimia untuk membunuh atau memusnahkan tumbuhan. Bila khasiatnya khusus terhadap satu dua macam tumbuhan, disebut selektif; bila khasiatnya umum, dikatakan tak selektif. Terdapat pula herbisida organik (misalnya berbagai turunan asam fenoksiasetat) dan anorganik (natrium arsenit, amonium tiosianat, dan lain lain). Dari segi fisiologi: 1) bersifat racun terhadap tumbuhan ; 2) bersifat merangsang pertumbuhan (yang seharusnya berusia satu musim, menjadi hanya dua minggu). [FOOTNOTE]Ensiklopedi Indonesia, 1992, Penerbit PT Ichtiar Baru Van Hoeve, Jakarta, PT Intermasa, Jakarta[/FOOTNOTE]








[h=1]Reference & Resources[/h]
[REFLIST]1[/REFLIST]
 
Back
Top