spirit
Mod
Salah satu hal yang paling kita syukurkan dalam hidup ini
ialah diciptakannya kita sebagai manusia yang berakal. Akal itu
telah membuat kita bisa berpikir, bahkan memutuskan sesuatu
untuk diri kita. Kita juga bisa mengetahui sesuatu bahkan
menyelidiki segala sesuatu yang kita ketahui sebelum kita
mengambil keputusan untuk mempercayainya. Seharusnya akal
budi pada seseorang akan secara otomatis menghindarkan dia
dari iman yang buta, yaitu mempercayai sesuatu yang tidak
difahaminya. Sebab akal budi akan mendorong seseorang untuk
bertanya sebelum ia mempercayai sesuatu.
Namun kelihatannya tidak semua manusia mengkaryakan
akal budinya secara maksimal. Dengan gampang dapat kita
temukan orang-orang yang mempercayai hal-hal yang tidak
difahami tanpa disadari bahwa ada resiko dalam mengimani sesuatu,
mengingat pernyataan raja Salomo dalam kitab Amsal
14:12
“Ada jalan yang disangka orang lurus,
tetapi ujungnya menuju maut.”
Jika seseorang karena dilahirkan dalam keluarga yang
telah beragama tertentu hanya sekedar meneruskan iman
leluhurnya, maka sesungguhnya ia telah mengambil resiko tanpa
berpikir.
____________________________________
Thread ini saya buat untuk teman2 yang mau share masalah Iman dan apa saja yang berhubungan dengan kekristenan
ialah diciptakannya kita sebagai manusia yang berakal. Akal itu
telah membuat kita bisa berpikir, bahkan memutuskan sesuatu
untuk diri kita. Kita juga bisa mengetahui sesuatu bahkan
menyelidiki segala sesuatu yang kita ketahui sebelum kita
mengambil keputusan untuk mempercayainya. Seharusnya akal
budi pada seseorang akan secara otomatis menghindarkan dia
dari iman yang buta, yaitu mempercayai sesuatu yang tidak
difahaminya. Sebab akal budi akan mendorong seseorang untuk
bertanya sebelum ia mempercayai sesuatu.
Namun kelihatannya tidak semua manusia mengkaryakan
akal budinya secara maksimal. Dengan gampang dapat kita
temukan orang-orang yang mempercayai hal-hal yang tidak
difahami tanpa disadari bahwa ada resiko dalam mengimani sesuatu,
mengingat pernyataan raja Salomo dalam kitab Amsal
14:12
“Ada jalan yang disangka orang lurus,
tetapi ujungnya menuju maut.”
Jika seseorang karena dilahirkan dalam keluarga yang
telah beragama tertentu hanya sekedar meneruskan iman
leluhurnya, maka sesungguhnya ia telah mengambil resiko tanpa
berpikir.
____________________________________
Thread ini saya buat untuk teman2 yang mau share masalah Iman dan apa saja yang berhubungan dengan kekristenan
Last edited: