Civitas (Lat.). Di Roma jaman kunlo: kewarganeganaan, artinya: kewargaan masyarakat Rumawi serta kedudukan hukum menurut Jus civile. Sekarang persatuan, misalnya: civitas academica, yaitu para mahaguru, lektor, mahasiswa dan sebagainya yang terikat pada universitas.