JUAN MATA BERUSAHA FOKUS HADAPI WEST HAM UNITED

bahron

New member
e62byu.jpg


Manchester United masih merasa kecewa atas kekalahan 3-0 dari Tottenham Hotspur pada akhir minggu lalu. Rasa kecewa itu sungguh dirasakan oleh Juan Mata.

Namun, Mata kini sedang fokus pada laga selanjutnya. United akan menghadapi West Ham United di perempat-final Piala FA pada minggu ini.

"Sangat sulit menerima kenyataan disaat Anda kebobolan tiga gol dalam tujuh menit. Terutama saat Anda mengira sudah melakukan tugas dengan baik," tutur Mata.

"Kami start dengan baik, saya rasa adil bila babak pertama bisa dikatakan imbang. Mereka terlalu memaksa diri pada menit terakhir sebelum jeda. Namun, gol pertama mereka sungguh menyakitkan," ujarnya.

"Saya berharap kami bisa melakukan laga berikutnya secepat mungkin karena tim bisa move on dari laga di White Hart Lane dan fokus sepenuhnya untuk menghadapai West Ham," tandasnya.
KLIK DISINI
 
harus move on dong tim kebanggan saya, ingat pesan opa Fergie " Jangan sesali apa yang sudah terjadi pada laga kemarin, dan tim harus saling mensupport satu sama lain agar MU bisa meraih hasil positif di setiap laga"
 
Back
Top