kaleidoskop Sepakbola 2007

Adamsuhada

New member
woy, kalo mau tau apa terjadi di sepakbola pada tahun 2007, kamu bisa kesini!!!
mulai dari Liga Eropa, Kualifikasi Piala Eropa, kejuaraan dunia, penghargaan sepakbola, Piala Asia, dan lain2nya bisa dilihat disini!
 
Last edited:
Liga Inggris 2006/2007 dan pertengahan 2007/2008

-di musim 2006/2007, Man Utd menjadi juara dg unggul 6 poin dari Chelsea.

-2 permain bintang West Ham, Tevez dan Mascherano, pindah ke 2 klub yg berbeda. Tevez dipinjam ke klub idolanya. Manchester United dan Mascherano dijual ke Liverpool.

-Daniel Alves nyaris pindah ke Chelsea dg harga 36 M Poundsterling. tetapi batal karena presiden Chelsea tidak berminat membelinya.

-Arsenal memecah rekor menjadi tim dg tim termuda dunia dg rata2 23 tahun pada awal 2007/2008.

-Liverpool menjadi tim kuat yang sulit dikalahkan di tandang, tetapi di kandang ia selalu kalah dalam bigmatch, seperti lawan MU.

-blum lama ini, terdapat 2 big match yang harinya bersamaan, yakni Arsenal vs Chelsea dan Liverpool vs Man Utd. 2 pertandingan itu hasilnya 1-0, tetapi di Emirates tuan rumah yg menang dan di Anfield tim tamu yg menang.
 
Serie A 2006/2007 dan pertengahan 2007/2008

-Inter mencetak rekor menang 15 kali berturut-turut di musim 2006/2007. Inter memecahkan rekor Roma dg 11 kemenangan beruntun.

-Sejak terjadinya kasus calicopoli, Inter selalu merajarela di 2 musim terakhir. dan musim ini, mereka masih mendominasi Serie A meskipun rival utamanya Roma bisa menyalip dari posisi 2.

-Adriano akhirnya bergabung ke Sao Paulo dg status pinjaman. Adriano tidak dipedulikan lagi oleh R.Mancini karena ulahnya yg sering bepergian malam.

-Derby Della Madoninna yg juga derby terpanas Serie A pada musim ini dimenangkan oleh Inter. 2 gol Inter yg dicetak Julio Cruz dan Cambiasso disebut-sebut sebagai gol beruntung karena kesalahan kiper Milan Nelson Dida.
 
La Liga 2006/2007 dan pertengahan 2007/2008

-Di pertandingan terakhir La Liga musim 2006/2007, Real Madrid baru bisa memastikan gelar pertamanya setelah 4 tahun puasa gelar. mereka juga mematahkan dominasi Barcelona yg ingin mencetak hat rick gelar juara setelah 2 musim sebelumnya mereka mendominasi La Liga.

-Real Madrid menjadi klub yg menggelontorkan uang paling banyak untuk membeli pemain saat ini. Contohnya, Sneidjer 17 juta Poundsterling, paket Arjen Robben dan Gabriel Heinze sekitar 45 juta Poundsterling, Cristoph Metzelder 11 juta Poundsterling, dan 12 juta untuk pemain lainnya.

-Setelah dominasi Barcelona diambil alih Real Madrid, mereka saat ini sedang dalam kehancuran. contohnya saat Barcelona ditekuk Getafe 2-0 di kandang getafe. dan saat duel krusial El Clasico, Barcelona malah kalah 0-1 oleh Real Madrid di Nou Camp. dan memang ada kabar Ronaldinho bakal dijual ke klub yg meminatinya, seperti Chelsea dan Inter.
 
Penghargaan sepakbola 2007

di tahun 2007, ada seseorang yg menjadi raja di eropa dan dunia. nama lengkapnya Ricardo Izecson Dos Santos Leite atau kita biasa sebut Kaka'. dia memenangin beberapa penghargaan sebagai berikut:

-Pemain Terbaik Eropa tahun 2007
-Pemain Terbaik Piala Dunia Antar klub tahun 2007
-Pemain Terbaik Dunia versi Federasi Sepakbola Profesional Dunia (FIFPro) tahun 2007
-dan Pemain terbaik Brazil tahun 2007.

berikut ini adalah polling pemain terbaik dunia pilihan FIFPro:

Kaka' 26%
Lionel Messi 24%
Cristiano Ronaldo 21%
Wayne Rooney 19%
Samuel Eto'o 4%
Sergio Aguero 2%
David Villa, Robinho, Fabregas, Van Persie 1%
 
Back
Top