Kehadiran Blackberry Q5 di Indonesia

charlez_r

New member
bb-Q5-Indo.jpg


Blackberry telah menepati janji mereka dimana mereka akan menjual Blackberry Q5 sebelum hari raya lebaran.
Memang benar Blackberry Q5 akan tersedia di pasaran Indonesia pada akhir bulan Juli 2013.

Berikut adalah beberapa spesifikasi dari Blackberry Q5:
-Layar 3,1 Inch dengan resolusi 720 x 720 piksel
-Processor Dual Core 1,2 Ghz
-RAM 2 GB
-Memory Internal 8 GB dan **** microSD
-Sistem operasi Blackberry 10.1
-Kamera belakang 5 Megapiksel dan kamera depan 2 Megapiksel
-Kapasitas baterai 2100 mAh

Selain itu ada hal menarik tentang smartphone ini, para penggunanya bisa memakai BBM Video dan Screen Share.
Para pengguna juga bisa menemukan 120.000 aplikasi yang tersedia di Blackberry World.

Sedangkan untuk harga jual dari smartphone ini adalah Rp 3.999.000,- dan tersedia dalam warna hitam dan putih.
Tertarik?

Sumber
Mobile88

Lihat juga berita lainnya:
 
Blackberry meluncurkan Q5 smartphone yang sudah berjalan pada sistem operasi BB10 pada Blackberry World. Ponsel ini mempunyai 3.1-inch touchscreen dan adanya tombol fisik qwerty yang sudah jarang ada pada BB generasi terbaru.

Dengan dimensi 120x66x10.8mm yang tentunya lebih kecil dari Q10 dilapisi woven glass dan aluminium walaupun sekujur bodi masih kebanyakan berbahan plastik. Tombol QWERTY pun tidak lagi berbunyi ribut ketika ditekan seperti tombol BB Curve. Jika anda pengguna Android jangan terlalu berharap dengan pemutaran video qualitas HD dan juga game berat tanpa mengernyitkan mata dengan ukuran layar yg kecil.

Layar Q5 sudah menggunakan 720p IPS LCD yang setara dengan Blackberry Q10 bertenaga 1.2GHz dual-core prosesor dengan RAM 2GB, tambahan microSD ****, 5 megapixel kamera utama, 2 megapixel kamera depan, bluetooth, NFC, 4G, wi-fi dan baterai 2180 mAh.

Fitur lain yang disematkan pada Blackberry Q5 seperti BlackBerry Hub, BlackBerry Time Shift mode, Story Maker, fitur terbaru Blackberry Messenger/BBM seperti Screen Share dan video calling. Juga akses ke Blackberry World apps dengan lebih dari 120.000 aplikasi dan game.

Spesifikasi Blackberry Q5
- Jaringan: GSM 850/900/1800/1900; HSDPA; LTE
- Dimensi/berat: 120 x 66 x 10.8 mm / 120 grams
- Layar: IPS LCD capacitive touchscreen; 16 juta warna
- Ukuran layar: 720 x 720 pixel, 3.1-inch (~328 ppi)
- Kamera: 5 MP (utama), 2592×1944 pixels, autofocus, LED flash; 2 MP 720p (depan)
- Video: 1080p @30fps
- Internal memory: 8GB
- RAM: 2GB
- CPU: Dual-core 1.2 GHz
- Chipset: Qualcomm Snapdragon
- Sistem operasi: BlackBerry 10 OS, upgradable to v10.1
- Konektifitas: Wi-fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-fi Direct; DLNA, Wifi Hotspot
- Konektifitas lain: Bluetooth v4.0 + A2DP, micro USB v2.0, NFC support
- Baterai: Non-removable 2180 mAh
- Pilihan warna: Merah, Putih, Hitam

Kelebihan Blackberry Q5
- kualitas bahan ponsel bagus
- sudah support LTE network
- daya tahan baterai relatif lama

Kekurangan Blackberry Q5
- kualitas kamera kurang bagus
- ukuran layar kecil
 
Untuk blekberi ini sudah tidak jaman lagi, berhubung sudah berlalu gan. Jadi bisa diabaikan untuk saat ini bisa beli yang lainnya.
 
Back
Top