kenapa makan jadi lebih enak kalu disajikan pake daun pisang??

Sebenarnya bukan lebih enak, tapi lebih terstimulasi dan menjadi lebih berselera...
Nafsu makan itu dipengaruhi juga oleh bau yang bisa menjadi stimulusnya..
Dan daun pisang itu mengandung polifenol sebagai stimulus yang baunya khas dan bisa membangkitkan selera makan sehingga makanan yang disajikan dengan daun pisang lebih terasa nikmat...



-dipi-
 
Masa sih lebih enak? kok megha biasa aja ya? hemmm masalah selera aja kali ya?

btw baru tau daun pisang mengandung polifenol ;);)
 
Sebenarnya bukan lebih enak, tapi lebih terstimulasi dan menjadi lebih berselera...
Nafsu makan itu dipengaruhi juga oleh bau yang bisa menjadi stimulusnya..
Dan daun pisang itu mengandung polifenol sebagai stimulus yang baunya khas dan bisa membangkitkan selera makan sehingga makanan yang disajikan dengan daun pisang lebih terasa nikmat...



-dipi-

klo daun jati bagaimana non?
 
Kalau nasi liwet emang enak disajikan dengan daun pisang, nih buktinya :
NASI+LIWET+Solo+ok.jpg


Haah jadi laper,, :D
 
Daun jati nggak tau juga deh apakah mengandung polifenol atau enggak, tapi yang pastinya sih 'cara kerja'nya sama dengan daun pisang.... Aroma daun jati itulah yang bisa menstimulasi selera makan....



-dipi-
 
hummmmmm yummiiiii.. yang cocok disajikan diatas daun pisang di antaranya : nasi pecel, nasi gudeg, nasi liwet, rujak cingur, gethuk jawa, dan lain lainnnnnnnnn dehh
 
Back
Top