Kulit Kencang & Lembap Berkat Cuka

Kalina

Moderator
SIAPA bilang cuka hanya dibutuhkan untuk keperluan dapur? Realitanya, cuka juga bisa memercantik tampilan wanita. Asamnya cuka ternyata memiliki manfaat lain untuk wanita. Selain memercantik kulit, cuka juga bisa meminimalisasi varises. Berikut ulasan lengkapnya, seperti diulas Huffingtonpost.

Varises

Jika Anda memiliki varises gunakanlah cuka apel untuk mengurangi varises. Oleskan cuka apel sebelum tidur di bagian tubuh yang terdapat varises.

Bintik hitam

Bintik hitam dapat dihilangkan dengan menggunakan
cuka apel. Dengan minum cuka apel dengan tambahan air, dipercaya wajah akan lebih awet
muda. Tapi, cara yang benar adalah oleskan cuka
apel sebagai masker sebelum tidur.

Kulit kencang dan lembap

Saat mandi di bath up gunakan air hangat yang
tercampur dengan cuka apel. Hal ini dipercaya dapat
melembapkan kulit dan mengencangkan kulit. Selain
itu, membubuhkan cuka apel di dalam bak mandi dapat mengeluarkan racun yang terdapat di dalam
tubuh.

Okezone
 
wah tips menarik, baru tau tuh bisa pake cuka. coba imbangi dari dalam, konsumsi saripati ayam agar kulit wajah cerah, dan terlihat awet muda.
 
Last edited by a moderator:
kulit kencang juga bisa diimbangi dengan konsumsi vitamin E loh. but, trims infonya yah.
 
Last edited by a moderator:
SIAPA bilang cuka hanya dibutuhkan untuk keperluan dapur? Realitanya, cuka juga bisa memercantik tampilan wanita. Asamnya cuka ternyata memiliki manfaat lain untuk wanita. Selain memercantik kulit, cuka juga bisa meminimalisasi varises. Berikut ulasan lengkapnya, seperti diulas Huffingtonpost.

Varises

Jika Anda memiliki varises gunakanlah cuka apel untuk mengurangi varises. Oleskan cuka apel sebelum tidur di bagian tubuh yang terdapat varises.

Bintik hitam

Bintik hitam dapat dihilangkan dengan menggunakan
cuka apel. Dengan minum cuka apel dengan tambahan air, dipercaya wajah akan lebih awet
muda. Tapi, cara yang benar adalah oleskan cuka
apel sebagai masker sebelum tidur.

Kulit kencang dan lembap

Saat mandi di bath up gunakan air hangat yang
tercampur dengan cuka apel. Hal ini dipercaya dapat
melembapkan kulit dan mengencangkan kulit. Selain
itu, membubuhkan cuka apel di dalam bak mandi dapat mengeluarkan racun yang terdapat di dalam
tubuh.

Okezone

beli cuka nya di mana yah? cuma cuka doang buat masker di kulit wajah, lin? gak ada tambahan apa2 nih? cuka kan cair yah. kalin udah coba? bintik hitam kayak komedo gitu hilang berapa lama? soalnya aq ada komedo nih
 
Back
Top