Manfaat Buah Nanas Untuk Penderita Amandel

aditherbal

New member
Manfaat Buah Nanas Untuk Penderita Amandel | Buah Nanas termasuk buah tropis yang rasanya sangat lezat dan juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh termasuk mengobati amandel. Selain buah nanas rasanya sedikit asam tetapi tetap enak untuk dikonsumsi dan akan terasa lebih nikmat ketika dibuatkan dalam bentuk jus.
Sebelum kita membahas mengenai Manfaat buah nanas alangkah baiknya kita ketahui dahulu apa itu Amandel?
099793900_1448626216-o-BACK-PAIN-facebook-3-300x200.jpg
Amandel adalah suatu gejala yang terjadi akibat virus dan bakteri yang tidak bisa diatasi dan dicegah oleh anti imun sehingga akan menyebabkan terjadinya pembengkakan dan radang pada amandel, Selain itu, amandel bisa disebabkan oleh terlalu sering mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung bahan pengawet kimia dan banyak mengandung bahan MSG dimana rasa yang cetar, asin dan gurih dapat menyebabkan amandel.


Banyak cara mengobati amandel Anda dengan bahan herbal alami terutama dengan memanfaatkan kandungan buah nanas untuk penderita amandel. Buah ini memiliki khasiat yang sangat baik bagi kesehatan tubuh.
Manfaat Buah Nanas Untuk Penderita Amandel

Manfaat Buah Nanas Untuk Penderita Amandel – Buah nanas yang kaya akan vitamin dan mineral yang sangat dibutuhkan oleh tubuh, dalam menyajikan buah nanas, dapat dilakukan dengan beberapa cara seperti dipotong beberapa bagian hingga dapat dibuat jus yang segar untuk dinikmatin.
099793900_1448626216-o-BACK-PAIN-facebook-2.jpg

Buah nanas ini mengandung mangan dan vitamin B1,B2,B3,B5 dan B6. Seperti jeruk, nanas juga kaya akan kandungan vitamin C dan bromelain. Buah ini juga rendah kolesterol dan lemak.


Kandungan-kandungan di dalam nanas ini memilki zat senyawa aktif seperti anti-inflamasi dan anti-kanker yang dapat menghambat pertumbuhan virus dan bakteri di dalam amandel dan kandungan anti-infamasinya sangat baik dalam mempercepat dan memperbaiki sel-sel yang rusak pada amandel, sakit tenggorokan, sinusitis, dan asam urat, pemulih dari cedara dan operasi.


Cara menggunakan buah nanas ini bisa Anda konsumsi langsung atau dibuat menjadi jus segar. Tetapi buah nanas tidak di anjurkan untuk ibu hamil karena kandungan di dalam buah nanas ini tidak baik untuk ibu hamil.


Untuk hasil yang lebih optimal mengobati amandel, untuk anak dan dewasa serta ibu hamil. QnC Jelly Gamat ini dibuat darin 100% herbal berkhasiat dengan kandungannya lebih banyak dari produk gamat lainnya. Untuk informasi lengkapnya bisa Anda kunjungi dan klik > Obat Amandel Tanpa Operasi


Itulah Manfaat Buah Nanas Untuk Penderita Amandel yang bisa kami sampaikan. Semoga dengan adnya artikel kali ini bisa bermanfaat untuk kesehatan Anda. Dan untuk Anda yang ingin tahu informasi terupdate lainnya tentang kesehatan bisa Anda simak hanya di Obat Epilepsi
 
Back
Top