Motorola Droid Masuk Ke Indonesia

gusrus

New member
droid_open.jpg


Motorola droid baru saja mendapat kan sertifikat di indonesia (Dirjenpostel),sebelumnya motorola droid ini sangat terkenal di USA dan Eropa. Menurut informasi motorola droid sudah ada di beberapa toko dijakarta yang langsung di impor oleh importir dengan harga 6,9juta dan menurut informasi juga, motorola indonesia juga kan mendatangkan motorola droid.

droid_back.jpg


Specs:
Display: 3.7″ capacitive 16 million color touch screen. Resolution: 480 x 854, supports both portrait and landscape mode, has accelerometer, haptic feedback and a proximity sensor. Battery: Lithium Ion rechargeable. Battery is user replaceable. 1400 mA. Claimed talk time: 6.4 hours.Performance: 600MHz ARM Cortex A8 CPU (TI OMAP 3430). 256 megs RAM, 512 megs flash ROM with 250 megs available as internal storage.Size: 4.56 x 2.36 x 0.54 inches. Weight: 5.96 ounces.Phone: CDMA dual band digital with EV-DO Rev. A for fast data with fallback to 1xRTT.Camera: 5 megapixel with autofocus lens and dual LED flash. Shoots video with audio up to 720 x 480 pixels at 24 fps in .3GP format (MMS size video option also available). Max photo resolution: 2592 x 1936 pixels. Has 4x digital zoom.GPS: Built in aGPS that works with Google Maps.Audio: Built in stereo speakers, mic and 3.5mm standard stereo headphone jack.Networking: Integrated WiFi 802.11b/g and Bluetooth 2.1 + EDR supporting headset, handsfree and A2DP stereo. Tethering not yet supported.Software: Android OS 2.0 (Eclair). Google apps: Gmail, Google Maps, Google Voice Search, Webkit-based web browser, YouTube player and voice dialing. Verizon applications: Visual Voicemail.Expansion: 1 SDHC microSD card ****, 16 gig card included.
 
Bls: Motorola Droid Masuk Ke Indonesia

droid_open.jpg


Motorola droid baru saja mendapat kan sertifikat di indonesia (Dirjenpostel),sebelumnya motorola droid ini sangat terkenal di USA dan Eropa. Menurut informasi motorola droid sudah ada di beberapa toko dijakarta yang langsung di impor oleh importir dengan harga 6,9juta dan menurut informasi juga, motorola indonesia juga kan mendatangkan motorola droid.

droid_back.jpg


Specs:
Display: 3.7″ capacitive 16 million color touch screen. Resolution: 480 x 854, supports both portrait and landscape mode, has accelerometer, haptic feedback and a proximity sensor. Battery: Lithium Ion rechargeable. Battery is user replaceable. 1400 mA. Claimed talk time: 6.4 hours.Performance: 600MHz ARM Cortex A8 CPU (TI OMAP 3430). 256 megs RAM, 512 megs flash ROM with 250 megs available as internal storage.Size: 4.56 x 2.36 x 0.54 inches. Weight: 5.96 ounces.Phone: CDMA dual band digital with EV-DO Rev. A for fast data with fallback to 1xRTT.Camera: 5 megapixel with autofocus lens and dual LED flash. Shoots video with audio up to 720 x 480 pixels at 24 fps in .3GP format (MMS size video option also available). Max photo resolution: 2592 x 1936 pixels. Has 4x digital zoom.GPS: Built in aGPS that works with Google Maps.Audio: Built in stereo speakers, mic and 3.5mm standard stereo headphone jack.Networking: Integrated WiFi 802.11b/g and Bluetooth 2.1 + EDR supporting headset, handsfree and A2DP stereo. Tethering not yet supported.Software: Android OS 2.0 (Eclair). Google apps: Gmail, Google Maps, Google Voice Search, Webkit-based web browser, YouTube player and voice dialing. Verizon applications: Visual Voicemail.Expansion: 1 SDHC microSD card ****, 16 gig card included.

Droid itu OS apa mas? (maaf newbie)
Yang Cina ada nggak? Biasanya jauh lebih murah.
 
Bls: Motorola Droid Masuk Ke Indonesia

Droid itu OS apa mas? (maaf newbie)
Yang Cina ada nggak? Biasanya jauh lebih murah.

Droid itu dari kata Android, itu merupakan OS seperti Symbian atau Microsoft Windows or Java...kayaknya untuk produk cina belum ada yang beroperasi pake Android deh....

Sory kalo kurang berkenan...
 
Bls: Motorola Droid Masuk Ke Indonesia

Droid itu dari kata Android, itu merupakan OS seperti Symbian atau Microsoft Windows or Java...kayaknya untuk produk cina belum ada yang beroperasi pake Android deh....

Sory kalo kurang berkenan...


Infonya bagus. (trims)
Android bagus
Samsung Spica (android) harga separonya Droid.
 
Bls: Motorola Droid Masuk Ke Indonesia

wah..keuangan saya ga cukup utk beli hp kayak gitu
lagipula, karena masih mahasiswa, jd yg penting hp bisa buat nelpon dan sms..hehe
 
Bls: Motorola Droid Masuk Ke Indonesia

wah..keuangan saya ga cukup utk beli hp kayak gitu
lagipula, karena masih mahasiswa, jd yg penting hp bisa buat nelpon dan sms..hehe


Tidak usah punya
Tidak ada salahnya ikuti perkembangan tekno-IT
 
Untuk android memang sekarang sudah menjamur gan, barangkali sudah banyak orang memakainya. Sehingga hari-harinya sibuk dengan hp android itu.
 
Back
Top