mozilla_solo1
New member
Onikomikosis
DEFINISI
Onikomikosis adalah infeksi jamur pada kuku.
PENYEBAB
Jamur didapat akibat berjalan tanpa alas kaki di tempat umum atau paling sering merupakan bagian dari infeksi kaki atlet.
GEJALA
Infeksi ringan hanya memberikan sedikit gejala atau bahkan tidak menimbulkan gejala.
Pada infeksi yang lebih berat, kuku tampak keputihan, menebal dan terlepas dari dasar kuku.
Biasanya sisa-sisa peradangan terkumpul dibawah ujung kuku.
DIAGNOSA
Diagnosis diperkuat dengan memeriksa contoh kotoran kuku atau sisa-sisa peradangan dibawah mikroskop dan membiakkannya untuk menentukan bahwa penyebabnya adalah jamur.
PENGOBATAN
Infeksi jamur sulit untuk disembuhkan, pengobatannya tergantung kepada beratnya infeksi.
Kuku harus dipotong sangat pendek untuk mengurangi rasa tidak nyaman penderita.
Obat anti jamur per-oral (ditelan) bisa memperbaiki keadaan ini dan kadang bisa menyembuhkan secara total.
Jika pemakaian obat dihentikan, infeksi sering berulang.
Mengoleskan obat anti jamur langsung ke kuku yang terinfeksi biasanya tidak efektif, kecuali jika infeksinya hanya di permukaan.
DEFINISI
Onikomikosis adalah infeksi jamur pada kuku.
PENYEBAB
Jamur didapat akibat berjalan tanpa alas kaki di tempat umum atau paling sering merupakan bagian dari infeksi kaki atlet.
GEJALA
Infeksi ringan hanya memberikan sedikit gejala atau bahkan tidak menimbulkan gejala.
Pada infeksi yang lebih berat, kuku tampak keputihan, menebal dan terlepas dari dasar kuku.
Biasanya sisa-sisa peradangan terkumpul dibawah ujung kuku.
DIAGNOSA
Diagnosis diperkuat dengan memeriksa contoh kotoran kuku atau sisa-sisa peradangan dibawah mikroskop dan membiakkannya untuk menentukan bahwa penyebabnya adalah jamur.
PENGOBATAN
Infeksi jamur sulit untuk disembuhkan, pengobatannya tergantung kepada beratnya infeksi.
Kuku harus dipotong sangat pendek untuk mengurangi rasa tidak nyaman penderita.
Obat anti jamur per-oral (ditelan) bisa memperbaiki keadaan ini dan kadang bisa menyembuhkan secara total.
Jika pemakaian obat dihentikan, infeksi sering berulang.
Mengoleskan obat anti jamur langsung ke kuku yang terinfeksi biasanya tidak efektif, kecuali jika infeksinya hanya di permukaan.