Dipi76
New member
Beberapa foto yang aku ambil dari Histroy Pin, yang kebetulan aku menjadi member di sana....
Foto2 yang dijadikan saksi sejarah beberapa bangunan yang menjadi landmark di berbagai belahan dunia saat sedang dibangun, seperti:
Pembangunan awal menara Eiffel.
Foto ini diambil pada tahun 1888
=======================
Pembangunan Empire State Building, New York.
Foto ini diambil oleh Lewis Hine pada tahun 1931.
Lewat foto ini Lewis ingin mereformasi aturan2 bagi buruh dengan
resiko pekerjaan yang tinggi.
=============================
Pembangunan Golden Gate di tahun 1933.
Jembatan ini mulai dibuka untuk publik pada tahun 1937.
============================
Pembangunan Terusan Panama.
Foto diambil pada tahun 1912.
Pembangunan awal Terusan ini dilaksanakan pada tahun 1880 oleh Perancis
Tapi kemudian karena mengalami kesulitan keuangan, pembangunan
diteruskan oleh Amerika Serikat yang selesai pada tahun 1914.
Kanal sepanjang 80 km ini menelan biaya 40 juta dollar lebih, dan menewaskan
25 ribu pekerja selama pembangunan karena kecelakaan dan terserang penyakit tropis.
==============================
Pembangunan Brandenberg Gate pada tahun 1957.
Gerbang ini dibangun di Berlin untuk tanda batas
antara wilayah British Zone dan Russia Zone atau kita
mengenalnya dengan Berlin Barat dan Berlin Timur.
==============================
Pembangunan Selfridges Building pada tahun 1906, di Chicago.
Bangunan ini merupakan Departement Store pertama di dunia dan
yang terbesar pada masa itu yang dibangun oleh pengusaha
retail Henry Gordon Selfridge.
==============================
Gambar yang diambil pada tahun 1868 ini adalah saat pembangunan
Pancras station di London. Dirancang oleh William Barlow, stasiun ini
adalah stasiun terbesar di Inggris Raya dan sampai saat ini merupakan
stasiun terbesar di dunia.
-dipi-
Foto2 yang dijadikan saksi sejarah beberapa bangunan yang menjadi landmark di berbagai belahan dunia saat sedang dibangun, seperti:
Pembangunan awal menara Eiffel.
Foto ini diambil pada tahun 1888
=======================
Pembangunan Empire State Building, New York.
Foto ini diambil oleh Lewis Hine pada tahun 1931.
Lewat foto ini Lewis ingin mereformasi aturan2 bagi buruh dengan
resiko pekerjaan yang tinggi.
=============================
Pembangunan Golden Gate di tahun 1933.
Jembatan ini mulai dibuka untuk publik pada tahun 1937.
============================
Pembangunan Terusan Panama.
Foto diambil pada tahun 1912.
Pembangunan awal Terusan ini dilaksanakan pada tahun 1880 oleh Perancis
Tapi kemudian karena mengalami kesulitan keuangan, pembangunan
diteruskan oleh Amerika Serikat yang selesai pada tahun 1914.
Kanal sepanjang 80 km ini menelan biaya 40 juta dollar lebih, dan menewaskan
25 ribu pekerja selama pembangunan karena kecelakaan dan terserang penyakit tropis.
==============================
Pembangunan Brandenberg Gate pada tahun 1957.
Gerbang ini dibangun di Berlin untuk tanda batas
antara wilayah British Zone dan Russia Zone atau kita
mengenalnya dengan Berlin Barat dan Berlin Timur.
==============================
Pembangunan Selfridges Building pada tahun 1906, di Chicago.
Bangunan ini merupakan Departement Store pertama di dunia dan
yang terbesar pada masa itu yang dibangun oleh pengusaha
retail Henry Gordon Selfridge.
==============================
Gambar yang diambil pada tahun 1868 ini adalah saat pembangunan
Pancras station di London. Dirancang oleh William Barlow, stasiun ini
adalah stasiun terbesar di Inggris Raya dan sampai saat ini merupakan
stasiun terbesar di dunia.
-dipi-