Prediksi Genoa vs Napoli
Sabtu, 28 September 2013, pukul 23.00 WIB
Stadio Comunale Luigi Ferraris, Genoa
![]()
Genoa, SunduL – Dari 28 pertemuan terakhir antara kedua tim, Genoa baru meraih delapan kemenangan, sepuluh kali seri, dan sepuluh kali kalah atas Napoli.
- Di pertemuan terakhir antara kedua tim, Napoli meraih kemenangan dengan skor 2-0 dimana dipertandingan tersebut Pandev dan Dzemaili mencetak gol bagi Napoli.
- Pada musim lalu, dikandang sendiri, Genoa juga dikalahkan oleh Napoli dengan skor 2-4.
- Genoa di lima pertandingan terakhir mereka mencatat satu kemenangan, satu kali seri, dan tiga kali kalah.
- Napoli sendiri mencatatkan empat kemenangan, dan satu kali seri di lima pertandingan terakhir mereka.
- Napoli saat ini berada diposisi kedua dengan point 13 dari lima pertandingan, mereka mencatat empat kemenangan, dan satu kali seri.
- Genoa sendiri berada diposisi ke-14 dengan point 4 dari lima pertandingan, mereka mencatat satu kemenangan, satu kali seri, dan tiga kali kalah.
- Bermain di kandang sendiri, Genoa belum pernah mencatatkan kemenangan dimana mereka hanya meraih satu kali seri, dan satu kali kalah.
- Napoli sendiri selalu meraih kemenangan di kandang lawan sejauh ini.
- Fransesco Lodi telah mencetak dua gol bagi Genoa sejauh ini sedangkan gelandang Slovakia milik Napoli, Marek Hamsik telah mencetak empat gol bagi tim asuhan Rafael Benitez tersebut.
- Setelah menghadapi Genoa, Napoli akan menghadapi Arsenal di kompetisi Liga Champion.
Head 2 Head :
8 Apr 2013 : Napoli 2-0 Genoa (Serie A)
11 Nov 2012 : Genoa 2-4 Napoli (Serie A)
5 Pertandingan terakhir Genoa :
25 Sep 2013 : Udinese 1-0 Genoa (Serie A)
22 Sep 2013 : Genoa 0-0 Livorno (Serie A)
16 Sep 2013 : Sampdoria 0-3 Genoa (Serie A)
2 Sep 2013 : Genoa 2-5 Fiorentina (Serie A)
25 Agu 2013 : Inter Milan 2-0 Genoa (Serie A)
5 Pertandingan terakhir Napoli :
26 Sep 2013 : Napoli 1-1 Sassuolo (Serie A)
23 Sep 2013 : Milan 1-2 Napoli (Serie A)
19 Sep 2013 : Napoli 2-1 Borussia Dortmund (Liga Champion)
15 Sep 2013 : Napoli 2-0 Atalanta (Serie A)
31 Agu 2013 : Chievo 2-4 Napoli (Serie A)
Prediksi Genoa vs Napoli Starting XI :
Genoa :
Perin
Gamberini – Portanova – De Maio
Vrsaljko – Cofie – Bertolacci – Antonini
Konate – Lodi – Gilardino
Absen :
Pelatih : F. Liverani
Napoli :
Reina
Mesto – Albiol – Britos – Zuniga
Behrami – Hamsik – Dzemaili
Callejon – Higuain – Pandev
Absen : Maggio
Pelatih : R. Benitez
Sumber:
http://www.sundul.com/review/prediksi-genoa-vs-napoli-2013-2014/#ixzz2fz2iraoP
http://www.iamsport.org/pg/blog/emanuelllou/read/19661081/prediksi-genoa-vs-napoli
http://prediksibolasundul.tumblr.com/post/62317483423/prediksi-genoa-vs-napoli
http://prediksibolafriendlymatch.blogspot.com/2013/09/prediksi-genoa-vs-napoli.html
napoli bisa menang lagi ga nih ya?