SanDisk Siapkan Kelahiran Kartu Memori 64GB.

ijoe_nets

New member
SanDisk-16GB-(ist).jpg


jakarta - Kartu memori flash dengan kapasitas penyimpanan 64GB akan segera diproduksi massal oleh SanDisk, produsen kartu memori terbesar di dunia.

Pengembangan memori flash tersebut menggunakan teknologi 43-nanomoter. Kartu X3 ini mampu menampung data dua hingga empat kali kartu memori pada umumnya.

Selama ini kartu memori dari SanDisk hanya mampu menampung data sebesar 16GB atau 32GB.

Untuk mengembangkan memori flash berkapasitas besar ini, SanDisk menggandeng raksasa elektronik Jepang, Toshiba.

Kartu memori flash saat ini memang tengah naik daun. Kartu mungil ini banyak digunakan untuk menyimpan data di berbagai piranti, seperti kamera digital, MP3 player, smartphone dan konsol video game.

"Popularitas microSD meningkat karena naiknya permintaan konsumen akan kapasitas penyimpanan yang besar untuk ponsel, dan X3 akan memungkinkan kami menghadirkan produk baru yang mengesankan untuk pasar ini," ungkap Yoram Cedar, Executive Vice President SanDisk seperti dikutip detikINET dari AFP, Rabu (11/2/2009).

Kartu tersebut rencananya akan mulai menyambangi pasar pada pertengahan tahun ini.
( faw / fyk )


dari detik inet

:inidia: akhirnya.....muncul juga....
bagi penggemar bokep anda patut membeli ini,
 
gede juga yach . ..
kyknya saiank dech mas klo cuma buat nyimpen bokep ;)
kalo nyimpen pun pasti masih banyak sisanya.
kira - kira berapa duit nich harganya ? . ..
 
gede juga yach . ..
kyknya saiank dech mas klo cuma buat nyimpen bokep ;)
kalo nyimpen pun pasti masih banyak sisanya.
kira - kira berapa duit nich harganya ? . ..

wah gak tau juga bang !!!! :D:D

kita tunggu ajah berita selanjutnya di detik inet,<3D<3D
 
Saat ini sudah biasa kapasitas yang sekian ini, jadi bisa dibeli oleh banyak pengguna hp gan. Apalagi memang saat ini setiap orang hampir pegang hp android atau lainnya.
 
Back
Top