anak bisa cacat Bisa saja, kalau ada penyakit turunan, misalnya semulanya A punya penyakit tapi hanya bersifat pembawa, dan B pun demikian jika menikah maka anaknya akan positif terkena penyakit tersebut, itulah sebabnya ajaran Islam pun melarang pernikahan antar keluarga sendiri.