share ilmu bisnis online dan beberapa keuntungannya

banulridwan

New member
Sebelumnya maaf kalau ada kata" dari ane yang kurang formal. Karena ilmu

ane masih sangat terbatas. Disini ane hanya mau sharing siapa tau

bermanfaat bagi agan" sekalian ya

Silahkan disimak


Pada jaman modern ini dengan adanya media berupa internet maka

menjalankan sebuah bisnis menjadi semakin mendunia. Bila agan biasanya

memasarkan produk atau jasa agan hanya secara offline yang biasa agan

lakukan di tempat usaha agan berupa toko atau kios

maupun melalui jaringan pemasaran bisnis agan, sekarang agan bisa menjual

semua produk atau jasa agan di internet menggunakan website yang

langsung merubah segalanya, pasar agan menjadi lebih

luas, pasar agan bisa menjangkau seluruh pasar jangankan di indonesia,

bahkkan melalui internet dapat menjangkau pasar di seluruh dunia. Tinggal

agan putuskan, agan ingin

fokus untuk menjangkau pasar yang mana.


Perbedaan antara berjualan offline dengan berjualan online yaitu jika agan

berjualan offline, maka calon pembeli agan didapatkan dari orang-orang yang

datang ke toko agan, tetapi dengan berjualan

online maka agan bisa menjangkau orang-orang yang memiliki akses internet

dimanapun mereka berada yang membuka website agan. Untuk akses internet

sekarang mulai dari anak berumur 5 tahun sampai

orang tua sudah dapat menggunakanya. Agan seketika membuka pasar baru.

Pasar yang memungkinkan seorang calon pembeli tidak perlu repot repot

bepergian untuk membeli sesuatu.

Otomatis jika makin banyak yang menggunakan bisnis online dalam

memasarkan produknya, makin berkurang orang berpergian, makin berkurang

pula kemacetan di Jakarta ini :D Maaf gan ane

hanya bercanda biar ga terlalu serius. Karena itu bagaimana jika agan

sekarang mulai berjualan secara online, tidak hanya mencakup lingkungan

sekitar tapi mampu menjangkau ke pasar seluruh dunia???


Semakin besar pasar tentunya semakin baik dan semakin banyak orang yang

ingin tau. Perbedaan antara memasarkan produk agan ke pasar indonesia saja

atau ke pasar seluruh dunia hanya dibedakan

oleh bagaimana agan mengirimkan produk agan nantinya. Barang yang dikirim

sama, hanya biaya kirim saja yang berbeda, untuk keluar negeri agan bisa

mengenakan biaya kirim yang lebih mahal kepada pembeli (kalo yang ini sih

semua jg tau ya :D)


Sebagai awal untuk memulainya, tentunya agan harus memiliki produk atau

jasa yang bisa dijual di internet, lalu membuat website baik berupa toko

online atau dengan website penjualan yang

sederhana. Dan di website, agan bisa menampilkan produk-produk maupun

jasa yang agan tawarkan dengan data yang sedetail mungkin termasuk foto

produk, harga dan spesifikasi.


Foto atau gambar dari sebuah produk sangat penting untuk berjualan online

agar calon pembeli bisa melihat seperti apa produk yang akan ia dapatkan

nantinya, dan dengan data produk yang detail, maka calon pembeli bisa

memutuskan langsung di website mau membeli atau tidak pada saat itu juga.

Ane punya contoh gambarnya ni gan, ane ambil dari sebuah perusahaan

pembuat website


hino%20fm%20260%20jd.jpg



Sekian info dari ane gan kalo mau d rate boleh, kalo mau d tambahin infonya

boleh, mau d hina pun

ane terima:D

Tapi yang jelas disini ane hanya berbagi gan. Mudah mudahan bermanfaat.

Terima kasih

Sumber
vima.co.id
 
info yang menarik, saya kasih reppu ya?! nanti orang2 IT yang biasa membuat website bakal kebanjiran job buat bikin toko online.. :D
 
Back
Top