Teori

Gia_Viana

New member
BEBERAPA TEORI TENTANG MASUK DAN BERKEMBANGNYA AGAMA DAN KEBUDAYAAN HINDU-BUDHA DI INDONESIA​

Teori Brahmana(Nonkolonialisasi)
Budaya india masuk ke nusantara melalui para brahmana(Pendeta) yang sengaja di undang.Teori ini di kemukakan oleh J.C VAN LEUR dan FDK BOSCH.

Teori Ksatria(kolonialisasi)
Budaya India masuk ke nusantara dibawa oleh para ksatria.Selanjutnya mereka mendirikan daerah-daerah permukiman di indonesia. pendukung teori ini adalah J.L MOENS,dengan alasan bahwa di india pada abad ke 4 dan ke 6 sering terjadi peperangan.

 
Satu teori yang lain adalh yang biasa disebut sebagai teori arus balik. teori ini menyatakan bahwa tidak hanya orang-orang India saja yang datang ke nusantara (buktinya, Prasasti Yupa. di dalam prasasti itu menyebutkan tentang adanya pemimpin upacaara keagamaan yang berasal dari lndia), tapi orang-orang dari nusantara sendiri jug belajar ke India (buktinya, Kerajaan Sriwijaya yang sangat terkenal sebagai pusat perkembangan agama Budha, dan mendirikan sebuah tempat untuk belajar agama orang-orang pribumi di Calcutta.) jadi tidak hanya buday India yang masuk ke nusantara, tapi warga pribumi juga belajar ke India kemudian mengembangkan jarnnya ke nusantara.
 
Back
Top