pinggirkali
New member
Apa manga pertama didunia? siapa pelopor manga?
menarik sebaiknya di buat tread sejarah manga ajah..buat om lolo,,,batman itu komik terbitan DC yang di dukung oleh warner bros,,,saingannya marvel comic,,(kalau udah nyangkut marvel ajah pinter hehehhe )
bukan mangga om tapi manga)
hm, batman itu comic america om lolo. manga istilah untuk komik jepang.
kalau komik jepang yang pertama kali diketahui dibuat oleh Suzuki Kankei tahun 1771 berjudul Mankaku Zuihitsu. Berikutnya terbit Shiji no yukikai oleh Santo Kyoden (1798) dan Manga Hyakujo karya Aikawa Minwa (1814).
Ada juga yang menyebut manga pertama kali muncul abad 12. Manga generasi awal ini bertajuk choju jinbutsu giga yang berisi berbagai gambar lucu hewan dan manusia. Manga yang dibuat banyak seniman ini memenuhi hampir semua persyaratan manga. Sederhana, memiliki cerita di dalamnya, dan memiliki gambar artistik.
pelopor yang dimaksud? mungkin maksudnya pelopor sehingga manga jadi terkenal didunia ya? Dilihat dari artikel-artikel yang ada manga mulai dikenal dari karya Osamu Tezuka manga Astroy Boy atau manga Black Jack dan lainnya. Dan diteruskan generasinya kayak Fujiko Fujio pencipta manga Doraemon.