Banyak Hal yang Baik yang Bisa Dipelajari dari Pak Harto

Dewa

New member
Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan Meutia Hatta mengatakan, banyak hal baik yang sebenarnya bisa dipelajari dari mantan Presiden Soeharto, yang sejak Jumat (4/1) menjalani perawatan medis di Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP) Jakarta Selatan karena sakit.
 
Back
Top