Sesuatu yang baik, belum tentu benar..
Sesuatu yang benar, belum tentu baik...
Sesuatu yang bagus, belum tentu berharga...
Sesuatu yang berharga/berguna, belum tentu bagus...
Nilai tertinggi seorang manusia bukanlah dimana ia berpijak pada saat-saat nyaman dan menyenangkan, tetapi di mana ia berpijak pada saat-saat tantangan dan pertentangan.
1. Perubahan bukanlah sesuatu yang instan tapi sesuatu yang membutuhkan proses berkelanjutan.
2. Yang terpenting bukanlah perbuatan yang sesaat namun perbuatan yang konsisten
arti dari kata ini , yaitu harus selalu mengacu pada tujuan akhir kita...jadi kalo diartikan sama gw sendiri jadi...--> memulai apa yang menjadi tujuan akhir kita...
Bingung kan lu pada...cari di kamus lah kalo bingung...kalo nggak tanya sama Mr. Google... )