Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (KontraS) meluncurkan buku berjudul "Mereka yang Dilupakan" yang merupakan testimoni para keluarga korban pelanggaran Hak Azasi Manusia (HAM) di Provinsi Aceh. Sumber...