Presiden AS, George W Bush, Selasa, menolak anggapan perekonomian AS mengalami resesi, sekalipun muncul serangkaian laporan bernada putus asa dan indikator suram.