Calon Gubernur BI Jangan Titipan Pihak Asing

Dewa

New member
Ketua FKB di DPR, Effendy Choirie, berpendapat secara umum kedua calon Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus Martowardoyo dan Raden Pardede yang diajukan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono ke DPR belum dikenal luas dan merupakan orang di luar BI.
 
Back
Top