Kalina
Moderator
Jakarta, GhaboNews - Rekaman kotak hitam Adam Air Boeing 737-400 bernomor registrasi PK-KKW yang hilang di Perairan Majene, Sulbar, tersebar luas di internet. Percakapan antara pilot dan co-pilot nahas ini cukup jelas terdengar.
Dalam percakapan tersebut terdengar kapten pilot Refri A. Widodo tidak panik meski pesawat jurusan Surabaya-Manado ini terbang dengan kondisi rusak pada alat navigasinya.
Sedangkan co-pilot Yoga, sibuk berhubungan dengan ATC (air traffic controller) sampai tak menyadari pesawat dalam miring. Saat itu pesawat ada pada ketinggian 35.000 kaki. Pesawat secara perlahan berbelok (roll) ke kanan hingga terdengar peringatan sistim arah pesawat (bank angle) karena miring ke kanan hingga melewati 35 derajat.
Bahkan, data Digital Flight Data Recorder (DFDR) sesudah pesawat mencapai bank angle hingga 100 derajat dan posisi hidung pesawat menukik, pilot tak juga mengubah arah pesawat. Saat menukik, kecepatan pesawat sangat cepat sehingga posisi tak bisa lagi diperbaiki. Pesawat pun terjun bebas ke laut.
Pesawat ini membawa 96 penumpang dan enam awak. Semuanya tewas dan hingga kini jasadnya belum ditemukan.
Rekaman detik-detik tragedi Adam Air ini dapat diakses di www.indoflyer.net atau di kaskus.
donwload file suara klik disini
sumber berita klik
gile...merinding gw mendengar detik2 akhir dari percakapan pilot dan co-pilot, suara akhir2 agak bising karena kecepatan pesawat yang sudah menukik dan menimbulkan suara agak bising...karena pressure angin yang sangat tinggi...dengan kecepatan tsb
Dalam percakapan tersebut terdengar kapten pilot Refri A. Widodo tidak panik meski pesawat jurusan Surabaya-Manado ini terbang dengan kondisi rusak pada alat navigasinya.
Sedangkan co-pilot Yoga, sibuk berhubungan dengan ATC (air traffic controller) sampai tak menyadari pesawat dalam miring. Saat itu pesawat ada pada ketinggian 35.000 kaki. Pesawat secara perlahan berbelok (roll) ke kanan hingga terdengar peringatan sistim arah pesawat (bank angle) karena miring ke kanan hingga melewati 35 derajat.
Bahkan, data Digital Flight Data Recorder (DFDR) sesudah pesawat mencapai bank angle hingga 100 derajat dan posisi hidung pesawat menukik, pilot tak juga mengubah arah pesawat. Saat menukik, kecepatan pesawat sangat cepat sehingga posisi tak bisa lagi diperbaiki. Pesawat pun terjun bebas ke laut.
Pesawat ini membawa 96 penumpang dan enam awak. Semuanya tewas dan hingga kini jasadnya belum ditemukan.
Rekaman detik-detik tragedi Adam Air ini dapat diakses di www.indoflyer.net atau di kaskus.
donwload file suara klik disini
sumber berita klik
gile...merinding gw mendengar detik2 akhir dari percakapan pilot dan co-pilot, suara akhir2 agak bising karena kecepatan pesawat yang sudah menukik dan menimbulkan suara agak bising...karena pressure angin yang sangat tinggi...dengan kecepatan tsb