Diagenesis

Tomoyo

New member
Diagenesis

fig38.jpg


Diagenesis (dan Yun.: genesis; penjadian). Suatu tahap dalam proses pembentukan batuan sedimen, yakni proses yang meliputi pengompakan, perekatan dan penghabluran ulang butiran sedimen. Pengompakan terjadi karena beban dan atas; perekatan dapat disebabkan larutan silika, oksida besi atau lempung; penghabluran ulang terjadi pada suhu rendah saja. Dengan diagenesis, endapan sedimen yang lepas berubah menjadi batuan sedimen yang terkonsolidasi.
 
Back
Top